Universitas Islam Bandung Repository

Pengaruh Kegiatan Pesantren Mahasiswa Baru Terhadap Dimensi-Dimensi Religiusitas Mahasiswa Universitas Islam Bandung Angkatan 2015

Show simple item record

dc.contributor
dc.contributor
dc.creator Cahyanti, Anita Dwi
dc.creator Nawangsih, Endah
dc.date 2016-08-10
dc.date.accessioned 2019-09-10T01:56:07Z
dc.date.available 2019-09-10T01:56:07Z
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/view/3816
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/21144
dc.description Abstract. Unisba as college Islam breath hoping to give birth to Muslim intellectuals. Unisba provide large enough in terms of religious education for its students in hopes of Islamic values are reflected in the daily life of students. Appears a boarding student activities, namely the new aims to inculcate ruhul Islam (Islamic spirit) and the setting up of human capabilities in religious life. Implementation of these schools emphasize the religious consciousness to carry out the practical obligations of Allah's command. This study aims to determine the level of religiosity student difference between before and after boarding activities for new students in UNISBA. Samples were participant schools freshmen in 2015 as many as 134 participants. Sampling was done by sampling technique accidental sampling technique that is based on chance, that anyone who by chance met with investigators can be used as a sample, when viewed people who happen to encounter it suitable as a source of random data. Data were collected by using questionnaires. The analysis includes the analysis instrument validity and reliability. The results of the analysis show the validity of the questionnaire of 55 item questionnaire contained 44 items proved to be valid, while 11 other grains fall. Analysis of the data used is the "Wilcoxon". These results indicate that religiosity students after attending the activities in the majority of schools have increased religiosity. Abstrak. Unisba sebagai perguruan tinggi yang bernafaskan Islam berharap dapat melahirkan intelektual muslim. Unisba memberikan cukup besar dalam hal pendidikan agama bagi mahasiswanya dengan harapan nilai-nilai Islam tersebut tercermin dalam kehidupan sehari-hari mahasiswanya. Muncul sebuah kegiatan yaitu pesantren mahasiswa baru yang bertujuan menanamkan ruhul Islam (semangat keislaman) dan menyiapkan kemampuan asasi dalam kehidupan beragama. Pelaksanaan pesantren ini menekankan pada kesadaran beragama untuk melaksanakan kewajiban praktis perintah Allah SWT. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat perbedaan religiusitas mahasiswa antara sebelum dan sesudah mengikuti kegiatan pesantren mahasiswa baru di UNISBA. Sampel penelitian ini adalah peserta pesantren mahasiswa baru angkatan 2015 sebanyak 134 peserta. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik sampling aksidental yaitu teknik penentuan sampel berdasarkan kebetulan, yaitu siapa saja yang secara kebetulan bertemu dengan peneliti dapat digunakan sebagai sampel, bila dipandang orang yang kebetulan ditemui itu cocok sebagai sumber data secara acak. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan metode angket. Analisis instrumen meliputi analisis   validitas dan realibilitas. Hasil analisis validitas angket menunjukan dari 55 butir angket terdapat 44 butir terbukti valid, sedangkan  11 butir  lainnya  gugur. Analisis data yang digunakan adalah uji “Wilcoxon”. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa religiusitas mahasiswa setelah mengikuti kegiatan pesantren secara  mayoritas  mengalami peningkatan religiusitas.
dc.description Unisba sebagai perguruan tinggi yang bernafaskan Islam berharap dapat melahirkan intelektual muslim. Unisba memberikan cukup besar dalam hal pendidikan agama bagi mahasiswanya dengan harapan nilai-nilai Islam tersebut tercermin dalam kehidupan sehari-hari mahasiswanya. Muncul sebuah kegiatan yaitu pesantren mahasiswa baru yang bertujuan menanamkan ruhul Islam (semangat keislaman) dan menyiapkan kemampuan asasi dalam kehidupan beragama. Pelaksanaan pesantren ini menekankan pada kesadaran beragama untuk melaksanakan kewajiban praktis perintah Allah SWT. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat perbedaan religiusitas mahasiswa antara sebelum dan sesudah mengikuti kegiatan pesantren mahasiswa baru di UNISBA. Sampel penelitian ini adalah peserta pesantren mahasiswa baru angkatan 2015 sebanyak 134 peserta. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik sampling aksidental yaitu teknik penentuan sampel berdasarkan kebetulan, yaitu siapa saja yang secara kebetulan bertemu dengan peneliti dapat digunakan sebagai sampel, bila dipandang orang yang kebetulan ditemui itu cocok sebagai sumber data secara acak. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan metode angket. Analisis instrumen meliputi analisis   validitas dan realibilitas. Hasil analisis validitas angket menunjukan dari 55 butir angket terdapat 44 butir terbukti valid, sedangkan  11 butir  lainnya  gugur. Analisis data yang digunakan adalah uji “Wilcoxon”. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa religiusitas mahasiswa setelah mengikuti kegiatan pesantren secara  mayoritas  mengalami peningkatan religiusitas.
dc.format application/pdf
dc.language ind
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/view/3816/pdf
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/downloadSuppFile/3816/608
dc.rights Copyright (c) 2016 Prosiding Psikologi
dc.source Prosiding Psikologi; Vol 2, No 2, Prosiding Psikologi (Agustus, 2016); 553-558
dc.source Prosiding Psikologi; Vol 2, No 2, Prosiding Psikologi (Agustus, 2016); 553-558
dc.source 2460-6448
dc.subject Proceedings of Psychology
dc.subject Religiosity, Pesantren Students, UNISBA
dc.subject Psikologi
dc.subject Religiusitas, Pesantren Mahasiswa, UNISBA
dc.title Pengaruh Kegiatan Pesantren Mahasiswa Baru Terhadap Dimensi-Dimensi Religiusitas Mahasiswa Universitas Islam Bandung Angkatan 2015
dc.title Pengaruh Kegiatan Pesantren Mahasiswa Baru Terhadap Dimensi-Dimensi Religiusitas Mahasiswa Universitas Islam Bandung Angkatan 2015
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type Experiment
dc.type Eksperiment


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

  • Sp - Psikologi [970]
    Koleksi skripsi ringkas dalam format artikel Fakultas Psikologi

Show simple item record

Search Unisba Repository


Browse

My Account