Universitas Islam Bandung Repository

Pengalaman Flow dalam Olahraga Street Workout di Komunitas Bandung Street Workout Addict

Show simple item record

dc.contributor Fakultas Psikologi
dc.creator Ichsan, Muhammad Fauzy Nur
dc.creator Diantina, Fanni Putri
dc.date 2018-01-26
dc.date.accessioned 2019-09-10T02:05:45Z
dc.date.available 2019-09-10T02:05:45Z
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/view/9407
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/21233
dc.description Abstract. Street workout is a health sport that uses its weight as a burden when doing the movement (Bodyweight exercise). Sport is fairly heavy and has a high risk of injury. In the BARSTARD community there are 40 active subjects and have been practicing for over a year. They have experienced minor and severe injuries, such as bruises and fractures. However, they feel challenged when performing movements, feeling that the time passes differently while they are exercising, focusing on the details of the movements they are performing, and feeling full mastery over their activities. According to them, the activity of this street workout exercise gives a feeling of happiness and satisfaction. It indicates a flow experience. According to Csikzentmihalyi (1975), flow is a holistic sensation that manifests when we take action with full engagement. This flow experience can make subjects happier and experience improved skills. This study uses descriptive study method with subject amounting to 40 subjects street workout. The measuring instrument used in this research is Flow State Scale (FSS). From the results of the study found that 36 out of 40 subjects experience flow experience. Thirty-two of them experienced intense flow experience with all dimensions, the other four experienced an intense flow experience, and four others did not experience the flow. The overall dimensions experienced by the subject are clear goals, loss of self consiousness, transformation of time, and autotelic experience.Keywords: Flow Experience, Street Workout, Bodyweight ExerciseAbstrak. Street workout adalah olahraga kesehatan yang menggunakan berat badan dirinya sebagai beban ketika melakukan gerakan (Bodyweight exercise). Olahraga ini terbilang berat dan memiliki resiko cedera yang tinggi. Pada komunitas BARSTARD terdapat sejumlah 40 subjek yang aktif dan telah berlatih selama lebih dari setahun. Mereka pernah mengalami cedera ringan dan berat, seperti memar dan keretakan tulang. Walaupun demikian, mereka merasa tertantang saat melakukan gerakan-gerakan, merasa bahwa waktu yang dilalui berjalan dengan berbeda saat mereka sedang berolahraga, merasa fokus terhadap detail-detai gerakan yang dilakukannya, dan merasa adanya penguasaan penuh terhadap aktivitasnya. Menurut mereka, aktivitas berolahraga street workout ini memberikan perasaan bahagia dan kepuasan. Hal tersebut mengindikasikan adanya pengalaman flow. Menurut Csikzentmihalyi (1975), flow adalah suatu sensasi holistic yang terwujud ketika kita melakukan tindakan dengan keterlibatan penuh. Pengalaman flow ini dapat membuat subjek lebih bahagia dan mengalami peningkatan skill. Penelitian ini menggunakan metode studi deskriptif dengan subjek berjumlah 40 subjek street workout. Alat ukur yang digunakan dalam penelitian ini adalah Flow State Scale (FSS). Dari hasil penelitian didapatkan bahwa 36 dari 40 subjek mengalami pengalaman flow. Tiga puluh dua orang diantaranya mengalami pengalaman flow yang intens dengan mengalami seluruh dimensi, empat lainnya mengalami pengalaman flow tidak intens, dan empat orang lainnya tidak mengalami pengalaman flow. Dimensi yang seluruhnya dialami oleh subjek adalah clear goals, loss of self consiousness, transformation of time, dan autotelic experience.Kata Kunci: Pengalaman Flow, Street Workout, Bodyweight Exercise
dc.format application/pdf
dc.language eng
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/view/9407/pdf
dc.rights Copyright (c) 2018 Prosiding Psikologi
dc.source Prosiding Psikologi; Vol 4, No 1, Prosiding Psikologi (Februari, 2018); 178-184
dc.source Prosiding Psikologi; Vol 4, No 1, Prosiding Psikologi (Februari, 2018); 178-184
dc.source 2460-6448
dc.subject Psikologi
dc.subject Pengalaman Flow, Street Workout, Bodyweight Exercise
dc.title Pengalaman Flow dalam Olahraga Street Workout di Komunitas Bandung Street Workout Addict
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type kuantitatif


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

  • Sp - Psikologi [970]
    Koleksi skripsi ringkas dalam format artikel Fakultas Psikologi

Show simple item record

Search Unisba Repository


Browse

My Account