Universitas Islam Bandung Repository

STUDI DESKRIPTIF MENGENAI MAINTENANCE BEHAVIOR PADA KORBAN DATING VIOLENCE DI KOTA BANDUNG

Show simple item record

dc.contributor Fakultas Psikologi, Prodi Psikologi
dc.creator PUTRI, MUTIARA PUSPITAWATI
dc.creator SARI, YUNITA
dc.date 2015-08-10
dc.date.accessioned 2019-09-10T02:20:05Z
dc.date.available 2019-09-10T02:20:05Z
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/view/1624
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/21363
dc.description Dalam menjalani hubungan romantis pada masa emerging adulthood, sebagian individu telah berencana dan mengharapkan untuk dapat menikah. Pada kenyataannya proses dalam menjalani hubungan romantis itu tidaklah mudah. Terdapatnya perbedaan-perbedaan dalam masa pacaran adalah sesuatu yang pasti dialami oleh setiap pasangan, dan perbedaan tersebut dapat memicu sebuah pertengkaran yang akhirnya dapat mengakibatkan tumbuhnya perilaku yang mengarah pada kekerasan dalam pacaran (dating violence). Meskipun para korban telah mendapatkan berbagai jenis kekerasan dari pasangan, mereka masih tetap mempertahankan hubungannya hingga saat ini. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan subjek penelitian sebanyak 141 orang.Data diperoleh dari penyebaran kuisioner secara langsung dan online. Hasil penelitian menunjukkan 32 orang (23 %) memiliki maintenance behavior yang tinggi. Sebanyak 32 orang mengalami physical abuse, 55 orang mengalami psychological abuse, 43 orang mengalami physicaldan psychological abuse, dan 11 orang mengalami kekerasan ekonomi. Terdapat faktor lain yang mampu meningkatkan maintenance behavior, diantaranya adalah komitmen dan interdependence.
dc.format application/pdf
dc.language ind
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/view/1624/pdf
dc.source Prosiding Psikologi; Vol 1, No 2, Prosiding Psikologi (Agustus, 2015); 634-641
dc.source Prosiding Psikologi; Vol 1, No 2, Prosiding Psikologi (Agustus, 2015); 634-641
dc.source 2460-6448
dc.subject Psikologi
dc.subject Dating Violence, Maintenance Behavior
dc.title STUDI DESKRIPTIF MENGENAI MAINTENANCE BEHAVIOR PADA KORBAN DATING VIOLENCE DI KOTA BANDUNG
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type Deskriptif


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

  • Sp - Psikologi [970]
    Koleksi skripsi ringkas dalam format artikel Fakultas Psikologi

Show simple item record

Search Unisba Repository


Browse

My Account