Universitas Islam Bandung Repository

Pengaruh Bauran Promosi dan Lokasi terhadap Keputusan Pembelian di Toko Optikasri

Show simple item record

dc.contributor Fakultas Ekonomi dan Bisnis
dc.creator Rabbani, Moch Farhan Fadillah
dc.creator Mahani, Septiana Estri
dc.date 2018-08-09
dc.date.accessioned 2019-09-13T04:14:39Z
dc.date.available 2019-09-13T04:14:39Z
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/manajemen/article/view/12024
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/25667
dc.description Abstract. The purpose of this research is to know Toko Optik Asri implementation of Promotion Mix, to know consumer’s responds about Toko Optik Asri Location, to know consumer’s responds about purchase decision in Toko Optik Asri and to find how big the influence of Promotion Mix and Location towards purchase decision. The method that was used is surveying method and techniques of the withdrawal of sample is non probability accidential sampling. The kind of this research is verifikatif quantitative. Population in this research is the consumers of Toko Optik Asri. Sample taken is 95 respondents. The method of data analysis that was used is multiple linear regression analysis that aiming to understand the direction relationship between independent variable (X1) and independent variable (X2) to dependent variable (Y). The result of this testing said that Promotion Mix variable significantly influencing purchase decision in partial and Loacation variable significantly influencing purchase decision in partial in Toko Optik Asri. And in stimultan variable Promotion Mix and Location significant of the purchases decision in Toko Optik Asri.Keywords : Promotion Mix, Location, Purchase DecisionAbstrak. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan Bauran Promosi yang dilakukan oleh Toko Optik Asri, untuk mengetahui tanggapan konsumen mengenai Lokasi Toko Optik Asri, untuk mengetahui tanggapan konsumen mengenai Keputusan Pembelian di Toko Optik Asri dan untuk mencari seberapa besar pengaruh Bauran Promosi dan Lokasi terhadap Keputusan Pembelian. Metode yang digunakan adalah metode survey dan teknik penarikan sampel adalah non probability accidential sampling. Jenis penelitian adalah verifikatif kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen Toko Optik Asri. Sampel yang diambil adalah 95 orang responden. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda bertujuan untuk mengatahui arah hubungan antara variable independen (X1) dan variabel independen (X2) dengan variabel dependen (Y). Hasil pengujian ini menyatakan bahwa variabel Bauran Promosi secara parsial berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian dan variabel Lokasi secara parsial berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian. Dan secara simultan variabel Bauran Promosi dan Lokasi berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian di Toko Optik Asri.Kata Kunci : Bauran Promosi, Lokasi, Keputusan Pembelian.
dc.format application/pdf
dc.language eng
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/manajemen/article/view/12024/pdf
dc.rights Copyright (c) 2018 Prosiding Manajemen
dc.source Prosiding Manajemen; Vol 4, No 2, Prosiding Manajemen (Agustus, 2018); 884-888
dc.source Prosiding Manajemen; Vol 4, No 2, Prosiding Manajemen (Agustus, 2018); 884-888
dc.source 2460-6545
dc.subject Manajemen
dc.subject Bauran Promosi, Lokasi, Keputusan Pembelian.
dc.title Pengaruh Bauran Promosi dan Lokasi terhadap Keputusan Pembelian di Toko Optikasri
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type Kuantitatif


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Unisba Repository


Browse

My Account