Universitas Islam Bandung Repository

Angka Kejadian, Karakteristik dan Pengobatan Penderita Gonore di RSUD Al-Ihsan Bandung

Show simple item record

dc.contributor Fakultas Kedokteran
dc.creator rahmawati, agustina
dc.creator Djajakusumah, Tony S.
dc.creator Hikmawati, Deis
dc.date 2015-08-09
dc.date.accessioned 2019-09-13T05:58:34Z
dc.date.available 2019-09-13T05:58:34Z
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/dokter/article/view/1313
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/26232
dc.description Infeksi   Menular   Seksual   (IMS)   saat   ini   masih   banyak   terjadi   di masyarakat, dan gonore menempati peringkat tertinggi kedua diantara semua kasus IMS.  Kasus gonore di beberapa negara cenderung meningkat khususnya di negara-negara berkembang seperti Indonesia. Meskipun kejadian   penyakit   ini   cenderung   meningkat,   ternyata   hanya   sedikit negara-negara di dunia yang melaporkan insidensi penyakit ini. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui angka kejadian, mendeskripsikan karakteristik pasien gonore dan pengobatan. Penelitian ini dilakukan dengan  menggunakan  metode  deskriptif  dari  data  data  rekam  medis pasien  gonore  di  RSUD  Al-Ihsan  Bandung  periode  tahun  2012  hingga 2014. Didapatkan 23 data rekam medis penderita gonore dan angka kejadian tertinggi yaitu pada tahun 2014 sebanyak 11 orang. Karakteristik gonore berdasarkan jenis kelamin lebih banyak terjadi pada pria yaitu sebanyak   20   pasien.   Berdasarkan   usia   paling   banyak   terjadi   pada kelompok usia dewasa muda yaitu sebanyak 12 pasien, berdasarkan komplikasi yaitu 1 pasien. Mayoritas pengobatannya adalah pemberian antibiotik   tiamfenikol dan siprofloksasin pada 10 pasien. Secara umum hasil penelitian sesuai dengan hasil penelitian sebelumnya, namun pemilihan antibiotik untuk penderita gonore di Rumah Sakit ini belum sepenuhnya berpedoman pada rekomendasi dari Departemen Kesehatan.
dc.format application/pdf
dc.language ind
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/dokter/article/view/1313/pdf
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/dokter/article/downloadSuppFile/1313/159
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/dokter/article/downloadSuppFile/1313/160
dc.source Prosiding Pendidikan Dokter; Vol 1, No 2, Prosiding Pendidikan Dokter (Agustus, 2015); 526-531
dc.source Prosiding Pendidikan Dokter; Vol 1, No 2, Prosiding Pendidikan Dokter (Agustus, 2015); 526-531
dc.source 2460-657X
dc.subject
dc.subject Dimefluthrin, nyamuk Culex sp, obat nyamuk bakar dan elektrik
dc.title Angka Kejadian, Karakteristik dan Pengobatan Penderita Gonore di RSUD Al-Ihsan Bandung
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Unisba Repository


Browse

My Account