Universitas Islam Bandung Repository

ISOLASI SENYAWA PIGMEN UNGU DARI BUAH GLUGOR (Phytolacca octandra L.)

Show simple item record

dc.contributor
dc.creator Suhanan, Mujahidin
dc.creator Dasuki, Undang Ahmad
dc.creator Maulana, Indra Topik
dc.date 2015-02-08
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/farmasi/article/view/396
dc.description Abstrak. Warna makanan memberikan daya tarik bagi konsumen. Zat warna sintetik lebih sering digunakan, namun penggunaan zat warna sintetik dalam suatu produk makanan dapat menyebabkan kerusakan pada organ hati (Indrian et al., 2009:1). Pewarna alami dapat dijadikan salah satu alternatif bahan pewarna di kalangan masyarakat. Beberapa jenis pigmen alami yang sering digunakan sebagai pewarna alami diantaranya adalah karotenoid (kuning-merah), antosianin (merah-biru) dan betalain (ungu). Salah satu jenis tanaman yang kaya akan pigmen ungu yaitu Tanaman glugor (Phytolacca octandra L.). Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan isolat pigmen ungu yang terdapat pada buah glugor yang dapat digunakan sebagai pewarna alami. Isolasi Pigmen ungu dari buah glugor dilakukan dengan menggunakan metode kromatografi kolom menggunakan eluen methanol. Hasil karaterisasi isolat pigmen ungu dengan spektofotometer UV-Vis diperoleh peak pada panjang gelombang maksimal 477 nm dengan 0,544 Abs, dan Hasil analisis pH isolat pigmen ungu dari buah glugor terletak pada pH 6,1.
dc.format application/pdf
dc.language ind
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/farmasi/article/view/396/pdf
dc.source Prosiding Farmasi; Vol 1, No 1, Prosiding Farmasi (Februari, 2015); 14-18
dc.source Prosiding Farmasi; Vol 1, No 1, Prosiding Farmasi (Februari, 2015); 14-18
dc.source 2460-6472
dc.subject Farmasi Bahan Alam
dc.subject
dc.title ISOLASI SENYAWA PIGMEN UNGU DARI BUAH GLUGOR (Phytolacca octandra L.)
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Unisba Repository


Browse

My Account