Universitas Islam Bandung Repository

Analisis Kadar Fluorida dalam Sampel Seduhan Teh (Cam Ellia Sinensis) Menggukan Metode Spektrofotometri Sinar Tampak

Show simple item record

dc.creator Zulfaida, Ulfah; Prodi Farmasi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Univeristas Islam Bandung
dc.creator Arumsari, Anggi; Prodi Farmasi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Univeristas Islam Bandung
dc.creator Nugraha, Rully; Prodi Farmasi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Univeristas Islam Bandung
dc.date 2015-09-01
dc.date.accessioned 2016-04-14T08:08:41Z
dc.date.available 2016-04-14T08:08:41Z
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/farmasi/article/view/2997
dc.identifier.uri http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/farmasi/article/view/3040
dc.description Fluorida dapat terkandung dalam makanan dan minuman salah satunya adalah dari teh. Teh sangat kaya akan mineral terutama fluorida karena daun teh dapat menyerap ion fluorida dari tanah dan menumpuk di bagian daunnya, fluorida di dalam teh bermanfaat untuk pencegahan karies gigi dengan konsentrasi tertentu, tetapi teh juga dapat memiliki dampak negatif jika dikonsumsi berlebihan dalam jangka panjang dapat menimbulkan penyakit fluorosis gigi dan fluorosis tulang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui atau mengukur kadar fluorida yang terdapat dalam sampel seduhan teh yang sering dikonsumsi oleh masyarakat. Pengukuran kadar ion fluorida dilakukan menggunakan spektrofotometri sinar tampak pada panjang gelombang 587 nm menggunakan pereaksi sodium 2-(para-sulfophenylazo)-1,8-dihidroxy-3,6-napthalene disulfonate (SPANDS)-asam zirkonil. Metode ini dioptimasi dengan cara mencari kestabilan serapan warna yaitu menit ke-5 setelah penambahan pereaksi. Hasil validasi dari batas deteksi yaitu sebesar 0,0353 ppm, batas kuantitasi yaitu sebesar 0,1177 ppm, dan koefesien variasi yaitu sebesar 2,85%. Hasil pengukuran sampel kadar ion fluorida pada seduhan teh bervariasi antara 26,45-0,145 ppm. Penelitian menunjukkan ada dua sampel seduhan teh yang kadarnya berada di atas rentang persyaratan yang telah dicantumkan oleh WHO Fluoride & Oral Health tahun 2004 pada seduhan teh tidak boleh lebih dari 8,6 ppm. 
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.source Prosiding Farmasi; Farmasi (Gel 1 Th Akad 2015-2016)
dc.subject Farmasi
dc.subject seduhan teh (Camellia sinensis), ion fluorida, SPANDS-asam zirkonil, spektrofotometri sinar tampak
dc.title Analisis Kadar Fluorida dalam Sampel Seduhan Teh (Cam Ellia Sinensis) Menggukan Metode Spektrofotometri Sinar Tampak
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type Artikel yang dipeer-review
dc.type Kualitatif
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Unisba Repository


Browse

My Account