Universitas Islam Bandung Repository

Komunikasi Antarpribadi Orang Tua dengan Anak Autisme Melalui Pendekatan Metdode Terapi Perilaku

Show simple item record

dc.contributor
dc.contributor Fakultas Ilmu Komunikasi
dc.creator Triananda, Aldi
dc.creator Kurniadi, Oji
dc.date 2015-06-02
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/humas/article/view/1964
dc.description Children with autism have limitations both in verbal and nonverbal communication. However, these limitations can be reduced through proper treatments. One of the early intervention methods widely applied in Indonesia is behavioral therapy method. However, the interpersonal communication performed by parents to their autistic children is not fully accepted by the children. This study aims to explain how parents use non-verbal communication to their children through behavioral therapy method in dealing with autism children. Besides that, this research also aims to explain how parents use verbal communication to their children through behavioral therapy method in dealing with children with autism. In addition, this research also aims to explain what barriers experienced by parents in using nonverbal and verbal communication to their autistic children through behavioral therapy method use. The method used in this research is a qualitative method with a case study approach. This is because the interpersonal communication conducted by parents to their autistic children through an approach of behavioral therapy method is not a common research and is meticulously examined. The writer uses four kinds of data collecting. They are interview, observation, documentation study, and literature study. The writer interviews a psychologist from BPIP Padjadjaran University, and observes Ibu Lisa and her autistic child. Based on the analysis of this research, the nonverbal communication performed by parents to their autistic children shows that the body movement using the index finger performed by parents is meant to point an object. Head movement is used by parents to their autistic children to either respond to an agreement or disagreement. Eye contact done during the therapy process is simultaneously made, started by counting every second of the therapy process session. Besides that, facial expressions frequently shown by parents during the process of behavioral therapy methods are meant to express parents’ expressions of happiness, friendliness and displeasure. The verbal communication used by parents during the process of behavioral therapy is speaking. Parents also pay attention to some things, such as the rate of speech, tone, and intensity (volume) of sound. The barriers experienced in doing non-verbal and verbal communication are unstable children’s mood, poor physical condition, the consistency of the time of behavioral therapy method, high sensitivity, and time shortage.
dc.description Anak autisme memiliki keterbatasan dalam berkomunikasi, baik secara verbal maupun nonverbal. Namun keterbatasan tersebut dapat dikurangi secara maksimal melalui penanganan yang tepat. Salah satu metode intervensi dini yang banyak diterapkan di Indonesia adalah metode terapi perilaku. Komunikasi antarpribadi yang dilakukan orang tua kepada anak autisme tidak sepenuhnya dapat diterima oleh anak. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan bagaimana komunikasi nonverbal orang tua dengan anak melalui penerapan metode terapi perilaku untuk menangani anak  autisme. Untuk menjelaskan bagaimana komunikasi verbal orang tua dengan anak melalui penerapan metode terapi perilaku untuk menangani anak  autisme. Untuk menjelaskan bagaimana hambatan yang dialami orang tua dalam komunikasi nonverbal dan verbal dengan anak melalui penerapan metode terapi perilaku. Metode yang digunakan peneliti merupakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Mengingat komunikasi antarpribadi yang dilakukan oleh orang tua dengan anak autisme melalui pendekatan metode terapi perilaku bukanlah hal yang umum dan ditelaah secara mendalam. Penulis menggunakan empat macam pengumpulan data, yaitu wawancara dan observasi kepada Ibu Lisa dan Psikolog BPIP Unpad, studi dokumentasi dan studi kepustakaan. Berdasarkan hasil penelitian, komunikasi nonverbal yang dilakukan orang tua dengan anak autisme melalui metode peneliti menyimpulkan, bahwa gerakan tubuh yang dilakukan orang tua yaitu menggunakan gerakan jari telunjuk untuk menunjuk suatu objek. Gerakan kepala untuk merespons setuju dan menolak. Kontak mata yang dilakukan pada proses terapi dilakukan dengan proses bertahap, dimulai dengan hitungan per detik. Ekspresi wajah yang sering ditampilkan orang tua pada saat proses metode terapi perilaku yaitu ekspresi senang, ramah dan cemberut. Komunikasi verbal yang digunakan oleh orang tua pada saat melakukan proses terapi perilaku yaitu berbicara. Orang tua juga memperhatikan beberapa hal, seperti kecepatan bicara, nada suara, dan intensitas (volume) suara. Hambatan yang dialami pada saat melakukan komunikasi nonverbal dan verbal, yaitu suasana hati anak yang tidak menentu, kondisi fisik yang kurang baik, konsistensi waktu pada saat melakukan metode terapi perilaku, sensitifitas yang tinggi, dan membutuhkan waktu yang banyak.
dc.format application/pdf
dc.language ind
dc.publisher Prosiding Hubungan Masyarakat
dc.publisher Prosiding Hubungan Masyarakat
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/humas/article/view/1964/pdf
dc.source Prosiding Hubungan Masyarakat; Vol 1, No 2, Prosiding Hubungan Masyarakat (Agustus, 2015); 130-137
dc.source Prosiding Hubungan Masyarakat; Vol 1, No 2, Prosiding Hubungan Masyarakat (Agustus, 2015); 130-137
dc.source 2460-6510
dc.subject
dc.subject Nonverbal and verbal communication, Autism, and Behavioral Therapy Method
dc.subject Ilmu Komunikasi dan Public Relations
dc.subject Komunikasi Nonverbal dan Verbal, Autisme, Metode Terapi Perilaku
dc.title Komunikasi Antarpribadi Orang Tua dengan Anak Autisme Melalui Pendekatan Metdode Terapi Perilaku
dc.title Komunikasi Antarpribadi Orang Tua dengan Anak Autisme Melalui Pendekatan Metdode Terapi Perilaku
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type
dc.type kualitatif, studi kasus


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

  • Sp - Hubungan Masyarakat [793]
    Koleksi skripsi ringkas dalam format artikel Fakultas Komunikasi Konsentrasi Hubungan Masyarakat

Show simple item record

Search Unisba Repository


Browse

My Account