Universitas Islam Bandung Repository

Analisis Logo PT. Televisi Transformasi Indonesia (TRANS TV) Periode 2013

Show simple item record

dc.contributor
dc.contributor
dc.creator Liswara, Lisda Puspita
dc.creator Nurrahmawati, Nurrahmawati
dc.date 2015-06-02
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/humas/article/view/2180
dc.description TRANS TV is one of television station in Indonesia, television station that can compete with new television who has been standing earlier than TRANS TV. Having many employees youngs still, and indirectly cereal offering that TRANS TV owned more up to date other of television stations, because in young people who have the creativity broad and not left behind. TRANS TV has changed their logo. as many as four times, Logo that first to the third having common identity, while this new logo viewed from the perspective of a color strikingly different and current logo of TRANS TV ellegant and more follow modern. The purpose of research to know the signifier, an signified, and meaning logo PT. Television Trnsformasi Indonesia (TRANS TV) a period 2013 seen from corporate identity.This study using qualitative methods aimed at ascertaining the meaning of anything contained in TRANS TV logo a period of 2013 with using analysis logician Ferdinand Saussure in signifier and signified. The conclusion from the perspective of a signifier in TRANS TV logo 2013 use to the diamond “A” coupled with a mixture of shade of color yellow, green, blue and violet with a view refresh old logo was dominated a blue color. Meaning signified namely the values of that is contained within TRANS TV logo 2013, the image of power in the form of, immortality, novelty, luxury and creativity reflected in the new program phenomenal more to entertaining and meet the needs of the community as by the audience. Change TRANS TV logo as corporate identity still maintains the shape of a diamond but visualitation changed from a focus on form into more were loyal to the essence in the form of color and a luster a diamond to represent the diversity of character or programs TRANS TV in accordance with the diversity in Indonesian.
dc.description TRANS TV merupakan salah satu stasiun televisi yang ada di Indonesia, stasiun televisi baru yang dapat menyaingi televisi yang telah berdiri lebih awal dari TRANS TV. TRANS TV memiliki banyak karyawan dan karyawati yang masih muda-muda, maka secara tidak langsung sajian yang dimiliki TRANS TV lebih up to date dari stasiun televisi lainnya, karena di sajikan oleh kaum muda yang memiliki kreatifitas luas dan tidak tertinggal jaman. TRANS TV telah merubah logonya sebanyak empat kali, logo yang pertama sampai ketiga memiliki identitas yang sama, sedangkan logo yang baru ini dilihat dari segi warna sangat berbeda dan saat ini logo dari TRANS TV lebih ellegant dan lebih mengikuti jamannya (modern). Tujuan penelitian untuk mengetahui penanda, petanda, dan makna logo PT. Televisi Trnsformasi Indonesia (TRANS TV)  Periode 2013 dilihat dari corporate identity. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif yang bertujuan untuk mengetahui makna apa saja yang terkandung dalam logo TRANS TV periode 2013 dengan menggunakan analisis semiotika Ferdinand Saussure secara penanda dan petanda. Kesimpulan dari makna penanda pada logo TRANS TV 2013 menggunakan berlian pada huruf “A” yang dipadukan dengan campuran warna warna kuning, hijau, biru dan ungu dengan maksud me-refresh logo lama yang hanya didominasi warna biru. Makna petanda yaitu nilai-nilai yang terkandung di dalam logo TRANS TV 2013, berupa gambaran kekuatan, keabadian, kebaruan, kemewahan dan kreatifitas yang tercermin dalam program baru yang lebih fenomenal untuk menghibur dan memenuhi kebutuhan masyarakat sebagai khalayak penontonnya. Perubahan logo TRANS TV sebagai corporate identity masih mempertahankan bentuk berlian namun visualisasinya berubah dari fokus terhadap bentuk menjadi lebih tertuju pada esensi berupa warna dan kilauan berlian yang merepresentasikan keragaman karakter maupun program TRANS TV sesuai dengan keberagaman yang ada di Indonesia.
dc.format application/pdf
dc.language ind
dc.publisher Prosiding Hubungan Masyarakat
dc.publisher Prosiding Hubungan Masyarakat
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/humas/article/view/2180/pdf
dc.source Prosiding Hubungan Masyarakat; Vol 1, No 2, Prosiding Hubungan Masyarakat (Agustus, 2015); 374-380
dc.source Prosiding Hubungan Masyarakat; Vol 1, No 2, Prosiding Hubungan Masyarakat (Agustus, 2015); 374-380
dc.source 2460-6510
dc.subject
dc.subject Semiotics Ferdinand Saussure, Signifer, Signifed, Logo
dc.subject Hubungan Masyarakat
dc.subject Semiotika Ferdinand Saussure, Penanda, Petanda, Logo
dc.title Analisis Logo PT. Televisi Transformasi Indonesia (TRANS TV) Periode 2013
dc.title Analisis Logo PT. Televisi Transformasi Indonesia (TRANS TV) Periode 2013
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type
dc.type Studi Kualitatif Dalam Pendekatan Semiotika Ferdinand Saussure


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

  • Sp - Hubungan Masyarakat [793]
    Koleksi skripsi ringkas dalam format artikel Fakultas Komunikasi Konsentrasi Hubungan Masyarakat

Show simple item record

Search Unisba Repository


Browse

My Account