Universitas Islam Bandung Repository

Karakterisasi Akar Wangi (Vetiveria zizanioides (L.) Nash) yang Ditanam di Dua Daerah Berbeda di Kawasan Kabupaten Garut

Show simple item record

dc.contributor
dc.contributor
dc.creator Nuramalina, Putri Wildah
dc.creator Yuliawati, Kiki Mulkiya
dc.creator Kodir, Reza Abdul
dc.date 2016-08-11
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/farmasi/article/view/4381
dc.description Abstract. Vetiver is a plant that can produce vetiver oil through the refining process. Indonesia is one of the largest vetiver oil producers in the world, vetiver oil production center in Indonesia is in Garut focused in Darajat district of Pasirwangi and Kamojang district of  Samarang. From the research, vetiver is planted in Darajat area, Pasirwangi Subdistrict and Kamojang area, Samarang Subdistrict have in common compounds, flavonoids, quinones, steroids, as well as monoterpen and seskuiterpen. In addition both simplisia vetiver has good quality. Moreover both simplisia vetiver has good quality.Abstrak. Akar wangi merupakan tanaman yang dapat menghasilkan minyak akar wangi melalui proses penyulingan. Indonesia merupakan salah satu penghasil minyak akar wangi terbesar didunia, sentra penghasil minyak akar wangi di Indonesia berada di Kabupaten Garut yang terfokus di daerah Darajat Kecamatan Pasirwangi dan daerah Kamojang Kecamatan Samarang. Dari hasil penelitian, akar wangi yang ditanam di daerah Darajat Kecamatan Pasirwangi dan daerah Kamojang Kecamatan Samarang memiliki kesamaan kandungan senyawa flavonoid, kuinon, steroid serta monoterpen dan seskuiterpen. Selain itu kedua simplisia akar wangi tersebut mempunyai kualitas yang baik.
dc.description Akar wangi merupakan tanaman yang dapat menghasilkan minyak akar wangi melalui proses penyulingan. Indonesia merupakan salah satu penghasil minyak akar wangi terbesar didunia, sentra penghasil minyak akar wangi di Indonesia berada di Kabupaten Garut yang terfokus di daerah Darajat Kecamatan Pasirwangi dan daerah Kamojang Kecamatan Samarang. Dari hasil penelitian, akar wangi yang ditanam di daerah Darajat Kecamatan Pasirwangi dan daerah Kamojang Kecamatan Samarang memiliki kesamaan kandungan senyawa flavonoid, kuinon, steroid serta monoterpen dan seskuiterpen. Selain itu kedua simplisia akar wangi tersebut mempunyai kualitas yang baik.
dc.format application/pdf
dc.language ind
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/farmasi/article/view/4381/pdf
dc.rights Copyright (c) 2016 Prosiding Farmasi
dc.source Prosiding Farmasi; Vol 2, No 2, Prosiding Farmasi (Agustus, 2016); 393-399
dc.source Prosiding Farmasi; Vol 2, No 2, Prosiding Farmasi (Agustus, 2016); 393-399
dc.source 2460-6472
dc.subject
dc.subject
dc.subject Bahan Alam
dc.subject vetiveria zizanioides, penapisan fitokimia, dan parameter standar simplisia
dc.title Karakterisasi Akar Wangi (Vetiveria zizanioides (L.) Nash) yang Ditanam di Dua Daerah Berbeda di Kawasan Kabupaten Garut
dc.title Karakterisasi Akar Wangi (Vetiveria zizanioides (L.) Nash) yang Ditanam di Dua Daerah Berbeda di Kawasan Kabupaten Garut
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type
dc.type Karakterisasi dengan reaksi kimia sederhana


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Unisba Repository


Browse

My Account