Universitas Islam Bandung Repository

Studi Peresepan Obat Racikan untuk Anak di Satu Klinik di Kota Bandung : Kajian Permasalahan Stabilitas

Show simple item record

dc.contributor
dc.contributor
dc.creator Aryanti, Yanti
dc.creator Lestari, Fetri
dc.creator Yuniarni, Umi
dc.date 2016-08-11
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/farmasi/article/view/4665
dc.description Abstract. Unavailability frequent of drug suitable for children in health care, make doctor offten overcome these problem by providing an extemporaneous prescription. Altough it was helpful, but the risks may result from its use. Not only effects the body’s physiological, dosage formulation extemporaneous can also affect the quality of the product in terms of physical and chemical stability. Therefore in this study to conducted problems of stability assesment of the extemporaneous prescription for pediatric on a clinic in Bandung City. This study is a retrospective, data taken from the patiens prescription for chhildren written by a general practitioner, pediatrician, dermatologist and sex on 15 August to 31 December 2015 in a clinic in Bandung City. study results indicate the quantity of extemporaneous  prescriptions for children that accour on a main clinics in Bandung City is 19,16% extempraneous problem that effect the stability of the active substance as 18,49%.Abstrak. Seringnya terjadi ketidak tersedia obat yang sesuai untuk anak di pelayanan kesehatan, membuat dokter sering mengatasi permasalahan tersebut dengan memberikan resep racikan. Meskipun obat racikan bermanfaat, namun resiko dapat terjadi akibat penggunaannya. Tidak hanya berefek terhadap fisiologis tubuh, formulasi sediaan yang dibuat dalam bentuk racikan juga dapat mempengaruhi kualitas produk dalam segi stabilitas fisik maupun kimia. Oleh karena itu pada penelitian ini dilakukan kajian mengenai permasalahan stabilitas pada sediaan obat racikan untuk pasien anak. Penelitian ini merupakan studi retrospektif, data diambil dari resep untuk pasien anak yang diberikan oleh dokter umum, dokter spesialis anak serta dokter spesialis kulit & kelamin pada tanggal 15 Agustus sampai 31 Desember tahun 2015 di  satu klinik utama di Kota Bandung. Hasil kajian menunjukkan kuantitas peresepan obat racikan anak yang terjadi di satu klinik di Kota Bandung selama tahun 2015 adalah  19,16%. Permasalahan peracikan obat yang mengganggu stabilitas zat aktif  sebanyak  18,49%.
dc.description Seringnya terjadi ketidak tersedia obat yang sesuai untuk anak di pelayanan kesehatan, membuat dokter sering mengatasi permasalahan tersebut dengan memberikan resep racikan. Meskipun obat racikan bermanfaat, namun resiko dapat terjadi akibat penggunaannya. Tidak hanya berefek terhadap fisiologis tubuh, formulasi sediaan yang dibuat dalam bentuk racikan juga dapat mempengaruhi kualitas produk dalam segi stabilitas fisik maupun kimia. Oleh karena itu pada penelitian ini dilakukan kajian mengenai permasalahan stabilitas pada sediaan obat racikan untuk pasien anak. Penelitian ini merupakan studi retrospektif, data diambil dari resep untuk pasien anak yang diberikan oleh dokter umum, dokter spesialis anak serta dokter spesialis kulit & kelamin pada tanggal 15 Agustus sampai 31 Desember tahun 2015 di  satu klinik utama di Kota Bandung. Hasil kajian menunjukkan kuantitas peresepan obat racikan anak yang terjadi di satu klinik di Kota Bandung selama tahun 2015 adalah  19,16%. Permasalahan peracikan obat yang mengganggu stabilitas zat aktif  sebanyak  18,49%.
dc.format application/pdf
dc.language ind
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/farmasi/article/view/4665/pdf
dc.rights Copyright (c) 2016 Prosiding Farmasi
dc.source Prosiding Farmasi; Vol 2, No 2, Prosiding Farmasi (Agustus, 2016); 547-551
dc.source Prosiding Farmasi; Vol 2, No 2, Prosiding Farmasi (Agustus, 2016); 547-551
dc.source 2460-6472
dc.subject
dc.subject
dc.subject farmakologi
dc.subject obat racikan, peresepan obat untuk anak, permasalahan stabilitas, klinik kota bandung
dc.title Studi Peresepan Obat Racikan untuk Anak di Satu Klinik di Kota Bandung : Kajian Permasalahan Stabilitas
dc.title Studi Peresepan Obat Racikan untuk Anak di Satu Klinik di Kota Bandung : Kajian Permasalahan Stabilitas
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type
dc.type retrospektif


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Unisba Repository


Browse

My Account