Universitas Islam Bandung Repository

Proses Komunikasi Sekretariat Dprd Provinsi Jawa Barat Studi Kasus Mengenai Proses Komunikasi Di Sekretariat Dprd Provinsi Jawa Barat

Show simple item record

dc.contributor.author Hadyan, Haikal
dc.date.accessioned 2017-10-31T07:34:16Z
dc.date.available 2017-10-31T07:34:16Z
dc.date.issued 2014
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/12099
dc.description.abstract Proses komunikasi dilakukan di sekretariat DPRD Provinsi jawa Barat sebagai lembaga pemerintahan untuk melakukan tugas perundang-undangan dalam pengelolaan dan penyebarluasan informasi mengenai rancangan peraturan daerah mengenai anggaran pendapatan dan belanja daerah Kabupaten yang diajukan oleh Kepala Daerah, sehingga orang akan merasa bersimpatik dan berusaha untuk mematuhi peraturan yang ada dengan memanfaatkan sekretariat DPRD provinsi Jawa Barat sebagai lembaga acuan dalam mematuhi peraturannya. Selain itu, proses komunikasi dilakukan untuk menciptakan citra baik lembaga pemerintahan di Indonesia. Metode penelitian yang digunakan metode kualitatif dengan perspektif studi kasus Robert K,.Yin, melukiskan secara sistematis, faktual dan akurat mengenai data, sifat serta hubungan fenomena yang diteliti, kemudian dianalisis berdasarkan studi kasus Robert K. Yin. Pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara sebagai data primer dan observasi serta studi kepustakaan sebagai data sekunder. Kesimpulan dari proses komunikasi interpersonal di Sekretariat DPRD Provinsi Jawa Barat bertujuan menciptakan situasi yang kondusif mengenai pekerjaan setiap pegawainya. Sementara proses komunikasi melalui media internet bertujuan untuk mempermudah masyarakat mendapatkan informasi kegiatan dewan melalui Website penggunaan media internet oleh sekretariat mempercepat informasi yang disebarkan kepada masyarakat baik informasi secara internal dan eksternal. Dan proses komunikasi melalui media brosur yaitu memperlancar atau mempermudah penyampaian informasi kepada pegawai, masyarakat, atau kepada pihak lain seperti tamu-tamu dari Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) tertentu atau siapapun yang berkepentingan di sekretariat DPRD Provinsi Jawa Barat. en_US
dc.publisher Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Islam Bandung en_US
dc.subject Komunikasi Interpersonal, Media Internet, Media Brosur en_US
dc.title Proses Komunikasi Sekretariat Dprd Provinsi Jawa Barat Studi Kasus Mengenai Proses Komunikasi Di Sekretariat Dprd Provinsi Jawa Barat en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Unisba Repository


Browse

My Account