Universitas Islam Bandung Repository

Pengaruh Iklim Organisasi pada Perilaku Inovatif Karyawan Infobdg di Bandung

Show simple item record

dc.contributor Psikologi
dc.contributor
dc.creator Hasanal, Muhammad Arga Harir
dc.creator Sartika, Dewi
dc.creator Utami, Ayu Tuty
dc.date 2018-08-07
dc.date.accessioned 2019-09-10T02:22:18Z
dc.date.available 2019-09-10T02:22:18Z
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/view/11761
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/21382
dc.description Abstract. Many media companies have sprung up with online digital media as a marketing medium. This makes competition for similar media companies high. West & Anderson (1996) said to be able to survive in the face of competition, companies and organizations must be able to adapt to innovations that stem from innovative behavior. Infobdg is one of the media companies in the field of advertising services which until now is still known by many people in and outside of Bandung with innovations that have been produced, until 2015 Infobdg has been named the biggest "one stop social & digital media" in Bandung. Patterson, et., al. (2009) stated that organizational climate supports new ideas. The number of Infobdg employees is 22 people. The purpose of this study is to see how much contribution is given from variable X (organizational climate) to variable Y (innovative behavior). This research uses causality method. By using simple linear regression analysis techniques obtained by the acquisition of the coefficient of determination test results (R Square) of 0.796, meaning that the organizational climate contributes to innovative behavior by 79.6%, the remaining 20.4% innovative behavior influenced by variables not included in the study.Keywords: Media, Digital, Bandung, Climate, Organization, Open System Model, Behavior, Innovative Abstrak. Perusahaan media banyak bermunculan dengan media digital online sebagai media pemasaran. Hal tersebut membuat persaingan pada perusahaan media yang serupa tinggi. West & Anderson (1996) mengatakan untuk dapat bertahan dalam menghadapi persaingan yang ada, perusahaan dan organisasi harus mampu beradaptasi dengan melakukan inovasi yang bersumber pada perilaku inovatif. Infobdg salah satu perusahaan media di bidang jasa advertising yang hingga kini masih dikenal oleh banyak masyarakat dalam maupun luar kota Bandung dengan inovasi-inovasi yang sudah dihasilkan hingga pada tahun 2015 Infobdg dinobatkan sebagai “one stop social & digital media” terbesar di Bandung. Patterson, dkk (2009) menyatakan iklim organisasi turut mendukung timbulnya ide-ide baru. Jumlah karyawan Infobdg berjumlah 22 orang. Tujuan penelitian ini untuk melihat berapa besar kontribusi yang diberikan dari variabel X (iklim organisasi) terhadap variabel Y (perilaku inovatif). Penelitian ini menggunakan metode kausalitas (sebab-akibat). Dengan menggunakan teknik analisis regresi linear sederhana didapatkan perolehan angka hasil uji koefisien determinasi (R Square) sebesar 0,796, artinya iklim organisasi memberikan kontribusi terhadap perilaku inovatif sebesar 79,6 %, sisanya 20,4% perilaku inovatif dipengaruhi variabel yang tidak masuk dalam penelitian.Kata Kunci: Media, Digital, Bandung, Iklim, Organisasi, Open System Model, Perilaku, Inovatif
dc.description Perusahaan media banyak bermunculan dengan media digital online sebagai media pemasaran. Hal tersebut membuat persaingan pada perusahaan media yang serupa tinggi. West & Anderson (1996) mengatakan untuk dapat bertahan dalam menghadapi persaingan yang ada, perusahaan dan organisasi harus mampu beradaptasi dengan melakukan inovasi yang bersumber pada perilaku inovatif. Infobdg salah satu perusahaan media di bidang jasa advertising yang hingga kini masih dikenal oleh banyak masyarakat dalam maupun luar kota Bandung dengan inovasi-inovasi yang sudah dihasilkan hingga pada tahun 2015 Infobdg dinobatkan sebagai “one stop social & digital media” terbesar di Bandung. Patterson, dkk (2009) menyatakan iklim organisasi turut mendukung timbulnya ide-ide baru. Jumlah karyawan Infobdg berjumlah 22 orang. Tujuan penelitian ini untuk melihat berapa besar kontribusi yang diberikan dari variabel X (iklim organisasi) terhadap variabel Y (perilaku inovatif). Penelitian ini menggunakan metode kausalitas (sebab-akibat). Dengan menggunakan teknik analisis regresi linear sederhana didapatkan perolehan angka hasil uji koefisien determinasi (R Square) sebesar 0,796, artinya iklim organisasi memberikan kontribusi terhadap perilaku inovatif sebesar 79,6 %, sisanya 20,4% perilaku inovatif dipengaruhi variabel yang tidak masuk dalam penelitian.
dc.format application/pdf
dc.language eng
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/view/11761/pdf
dc.rights Copyright (c) 2018 Prosiding Psikologi
dc.source Prosiding Psikologi; Vol 4, No 2, Prosiding Psikologi (Agustus, 2018); 1109-1114
dc.source Prosiding Psikologi; Vol 4, No 2, Prosiding Psikologi (Agustus, 2018); 1109-1114
dc.source 2460-6448
dc.subject psikologi
dc.subject Media, Digital, Bandung, Iklim, Organisasi, Open System Model, Perilaku, Inovatif
dc.subject Psikologi - Psikologi Industri dan Organisasi
dc.subject Media, Digital, Bandung, Iklim, Organisasi, Open System Model, Perilaku, Inovatif
dc.title Pengaruh Iklim Organisasi pada Perilaku Inovatif Karyawan Infobdg di Bandung
dc.title Pengaruh Iklim Organisasi Terhadap Perilaku Inovatif Pada Karyawan Infobdg di Bandung
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type kuantitatif
dc.type Skripsi


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

  • Sp - Psikologi [970]
    Koleksi skripsi ringkas dalam format artikel Fakultas Psikologi

Show simple item record

Search Unisba Repository


Browse

My Account