Universitas Islam Bandung Repository

Hubungan Dukungan Orangtua dengan Religiusitas pada Siswa kelas IX yang Bermasalah di MTS Al Amanah Full Day School Bandung

Show simple item record

dc.contributor
dc.contributor
dc.creator Fauziah, Sarah
dc.creator Susandari, Susandari
dc.date 2016-08-11
dc.date.accessioned 2019-09-10T02:39:08Z
dc.date.available 2019-09-10T02:39:08Z
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/view/4336
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/21604
dc.description Abstract. MTS Al Amanah Full Day School Bandung is full day islamic based school that internalize  islamic value knowledge, habituation, and a point system. Infact there are still students in class IX that show inappropriate behavior, such as used clothes and headscarves that not in Islamic way, others do bullying, drinking alcohol, not pray 5 times a day, and do not  memorize the Qur'an and Hadith very well, etc. Those problems were assumed that parents do not support the school's policy concerning the establishment of the rule of Islam and religious education at home. The purpose of this study is to find the degree of association between parental support religiosity of students in class IX  MTS Al Amanah Full Day School Bandung that having conduct problems. Parents Support is measured by theories Sarafino, while religiosity based on theory Glock and Stark. Collecting data based on population studies. Analysis using the Spearman rank correlation test. The result is there is correlation between Parental Support and  Religiosity.  The highest is between Informational Support and Intellectual aspect of Religiosity. Abstrak. MTS Al Amanah Full Day School Bandung merupakan sekolah full day yang menginternalisasikan nilai-nilai kepada peserta didik dengan diadakannya pendidikan keagamaan yang mencakup pengetahuan, pembiasaan, dan sistem poin. Hal tersebut diantaranya kebiasaan dalam menjalankan perintah-perintah agama bersama di sekolah, seperti; shalat berjama’ah, membaca al-Qur’an, dzikir, tausiyah, dsb. Namun terdapat siswa kelas IX yang bermasalah di MTS Al Amanah Full Day School Bandung kurang menunjukkan perilaku yang di harapkan sesuai syari’at Islam, seperti menggunakan pakaian dan jilbab tidak sesuai dengan syari’at Islam, seperti bullying, minum-minuman  alkohol, berpacaran, sulit menjalankan sholat 5 waktu, serta banyak hafalan Al-Qur’an maupun Hadits yang terlupakan ketika berada di rumah, dll. Problema tersebut diduga karena orangtua kurang mendukung peraturan sekolah mengenai penetapan aturan pendidikan Islam dan keagamaan saat di rumah. Tujuan penelitian ini adalah untuk menemukan derajat hubungan antara dukungan orangtua dengan religiusitas siswa kelas IX yang bermasalah di MTS Al Amanah Full Day School Bandung. Alat ukur Dukungan Orangtua mengacu pada teori Sarafino, sedangkan Religiusitas berdasarkan acuan dari teori Glock & Stark. Pengambilan subjek penelitian menggunakan studi populasi. Analisa uji korelasi menggunakan Rank Spearman. Hasil dari penelitian ini adalah terdapat hubungan antara Dukungan Orangtua dengan Religiusitas. Berdasarkan hasil uji statistik derajat korelasi tertinggi ialah Dukungan Orangtua aspek Dukungan Informasional dengan Religiusitas dimensi Intelektual.
dc.description MTS Al Amanah Full Day School Bandung merupakan sekolah full day yang menginternalisasikan nilai-nilai kepada peserta didik dengan diadakannya pendidikan keagamaan yang mencakup pengetahuan, pembiasaan, dan sistem poin. Hal tersebut diantaranya kebiasaan dalam menjalankan perintah-perintah agama bersama di sekolah, seperti; shalat berjama’ah, membaca al-Qur’an, dzikir, tausiyah, dsb. Namun terdapat siswa kelas IX yang bermasalah di MTS Al Amanah Full Day School Bandung kurang menunjukkan perilaku yang di harapkan sesuai syari’at Islam, seperti menggunakan pakaian dan jilbab tidak sesuai dengan syari’at Islam, seperti bullying, minum-minuman  alkohol, berpacaran, sulit menjalankan sholat 5 waktu, serta banyak hafalan Al-Qur’an maupun Hadits yang terlupakan ketika berada di rumah, dll. Problema tersebut diduga karena orangtua kurang mendukung peraturan sekolah mengenai penetapan aturan pendidikan Islam dan keagamaan saat di rumah. Tujuan penelitian ini adalah untuk menemukan derajat hubungan antara dukungan orangtua dengan religiusitas siswa kelas IX yang bermasalah di MTS Al Amanah Full Day School Bandung. Alat ukur Dukungan Orangtua mengacu pada teori Sarafino, sedangkan Religiusitas berdasarkan acuan dari teori Glock & Stark. Pengambilan subjek penelitian menggunakan studi populasi. Analisa uji korelasi menggunakan Rank Spearman. Hasil dari penelitian ini adalah terdapat hubungan antara Dukungan Orangtua dengan Religiusitas. Berdasarkan hasil uji statistik derajat korelasi tertinggi ialah Dukungan Orangtua aspek Dukungan Informasional dengan Religiusitas dimensi Intelektual.
dc.format application/pdf
dc.language ind
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/view/4336/pdf
dc.rights Copyright (c) 2016 Prosiding Psikologi
dc.source Prosiding Psikologi; Vol 2, No 2, Prosiding Psikologi (Agustus, 2016); 876-881
dc.source Prosiding Psikologi; Vol 2, No 2, Prosiding Psikologi (Agustus, 2016); 876-881
dc.source 2460-6448
dc.subject Proceedings of Psychology
dc.subject Parental Support, Religiosity, Madrasah Full Day School.
dc.subject Psikologi
dc.subject Dukungan Orangtua, Religiusitas, Madrasah Full Day School
dc.title Hubungan Dukungan Orangtua dengan Religiusitas pada Siswa kelas IX yang Bermasalah di MTS Al Amanah Full Day School Bandung
dc.title Hubungan Dukungan Orangtua dengan Religiusitas pada Siswa kelas IX yang Bermasalah di MTS Al Amanah Full Day School Bandung
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type correlational
dc.type Korelasional


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

  • Sp - Psikologi [970]
    Koleksi skripsi ringkas dalam format artikel Fakultas Psikologi

Show simple item record

Search Unisba Repository


Browse

My Account