Universitas Islam Bandung Repository

Studi Deskriptif Mengenai Dimensi-dimensi Penyesuaian Perkawinan pada Istri yang Memiliki Suami Tunanetra di ITMI Kota Bandung

Show simple item record

dc.contributor
dc.creator Anggari, Luzia Lulian
dc.creator Rositawati, Sita
dc.date 2017-08-10
dc.date.accessioned 2019-09-10T02:39:13Z
dc.date.available 2019-09-10T02:39:13Z
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/view/7706
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/21665
dc.description Pasangan pada perkawinan 5 tahun pertama seringkali mengalami ketegangan emosional, konflik dan perpecahan karena pasangan dalam proses menyesuaikan diri (Hurlock, 2002:289). Berdasarkan penuturan ketua Ikatan Tunanetra Islam Indonesia (ITMI) bahwa angka perceraian pada pasangan penyandang tunanetra cukup banyak, walaupun belum dapat dipastikan data empirisnya. Namun data yang didapatkan terdapat 21 orang istri yang masih mempertahankan perkawinannya, walaupun pernikahan mereka dengan orang tunanetra ditentang dengan keluarga, dan adanya permasalahan-permasalahan yang dihadapi dalam pernikahan dan sempat membuat mereka berpikir bercerai. Tujuan dari penelitian ini memperoleh gambaran empirik mengenai dimensi-dimensi penyesuaian perkawinan yang dialami istri yang memiliki suami tunanetra di ITMI Kota Bandung. Konsep teori yang digunakan yaitu Penyesuaian Perkawinan dikemukakan oleh Duvall & Miller (1985) Metode yang digunakan adalah korelasi Rank Spearman dengan jumlah sampel 21 orang. Pengambilan data pada variabel Penyesuaian Perkawinan dilakukan dengan menggunakan alat ukur Dyadic Adjustment Scale (DAS) dari Spanier (1976) yang terdiri dari 32 item. Hasil pada aspek dyadic consenus terdapat 17 orang yang memiliki dyadic consensus tinggi dan 4 orang lainya rendah, pada aspek dyadic satisfaction keseluruhan subjek memiliki aspek dyadic satisfaction tinggi, pada aspek dyadic cohesion 8 orang yang dyadic cohesionnya tinggi dan 13 orang lainya rendah, dan aspek affectional expression tinggi dimiliki oleh 21 orang subjek atau dapat dikatakan seluruh subjek memiliki affectional expression tinggi.
dc.format application/pdf
dc.language ind
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/view/7706/pdf
dc.rights Copyright (c) 2017 Prosiding Psikologi
dc.source Prosiding Psikologi; Vol 3, No 2, Prosiding Psikologi (Agustus, 2017); 1037-1042
dc.source Prosiding Psikologi; Vol 3, No 2, Prosiding Psikologi (Agustus, 2017); 1037-1042
dc.source 2460-6448
dc.subject
dc.subject Suami tunanetra, Dimensi penyesuaian perkawinan, ITMI Kota Bandung
dc.title Studi Deskriptif Mengenai Dimensi-dimensi Penyesuaian Perkawinan pada Istri yang Memiliki Suami Tunanetra di ITMI Kota Bandung
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type Studi Deskriptif


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

  • Sp - Psikologi [970]
    Koleksi skripsi ringkas dalam format artikel Fakultas Psikologi

Show simple item record

Search Unisba Repository


Browse

My Account