Universitas Islam Bandung Repository

Studi Deskriptif Mengenai Personal Strength Resiliensi Pada Tunanetra Akibat Kecelakaan di PSBN Wyata Guna Bandung

Show simple item record

dc.contributor
dc.creator Lestari, Risma Ayunda
dc.creator Nugrahawati, Eni Nuraeni
dc.date 2017-08-09
dc.date.accessioned 2019-09-10T02:39:15Z
dc.date.available 2019-09-10T02:39:15Z
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/view/7015
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/21689
dc.description Pada umumnya, ketunanetraan yang terjadi secara tiba-tiba pada usia dewasa dapat mengakibatkan stres, depresi, persepsi diri yang tidak tepat, menurunnya tingkat motivasi, rendahnya harga diri,  rendahnya self-efficacy, putus asa serta terhambat dalam memenuhi tugas perkembangannya. Namun berbeda dengan para tunanetra di PSBN Wyata Guna Bandung. Sebagian besar  dapat bangkit serta beradaptasi dari situasi sulit yang mereka hadapi. Menurut Benard (2004) resiliensi merupakan kemampuan individu untuk dapat beradaptasi dengan baik ditengah situasi yang menekan dan banyak halangan dan rintangan. Resiliensi dapat terlihat dari empat personal strength yaitu social competence, problem solving skills, autonomy dan sense of purpose. Tujuan penelitian ini untuk memperoleh gambaran mengenai personal strength resiliensi pada tunanetra di PSBN Wyata Guna Bandung. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan subjek penelitian sebanyak 20 orang tunanetra dewasa awal akibat kecelakaan di PSBN Wyata Guna Bandung. Pengumpulan data menggunakan alat ukur yang dibuat peneliti berdasarkan teori resiliensi dari Benard. Berdasarkan pengolahan data diperoleh hasil yang menunjukkan bahwa sebanyak 17 orang tunanetra (85%) termasuk kedalam kategori resilien. Artinya, tunanetra mampu untuk beradaptasi dengan baik ditengah situasi yang menekan serta banyak halangan dan rintangan.
dc.format application/pdf
dc.language ind
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/view/7015/pdf
dc.rights Copyright (c) 2017 Prosiding Psikologi
dc.source Prosiding Psikologi; Vol 3, No 2, Prosiding Psikologi (Agustus, 2017); 328-333
dc.source Prosiding Psikologi; Vol 3, No 2, Prosiding Psikologi (Agustus, 2017); 328-333
dc.source 2460-6448
dc.subject psikologi
dc.subject Resiliensi, Tunanetra, PSBN Wyata Guna Bandung
dc.title Studi Deskriptif Mengenai Personal Strength Resiliensi Pada Tunanetra Akibat Kecelakaan di PSBN Wyata Guna Bandung
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type deskriptif


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

  • Sp - Psikologi [970]
    Koleksi skripsi ringkas dalam format artikel Fakultas Psikologi

Show simple item record

Search Unisba Repository


Browse

My Account