Universitas Islam Bandung Repository

Hubungan Antara Dukungan Sosial Keluarga dengan Konsep Diri Pada Orang Tua Anak Autisme di Rumah Sakit Al-Islam Bandung

Show simple item record

dc.contributor
dc.creator Putri, Betania Arinda
dc.creator Eryani, Ria Dewi
dc.date 2017-08-10
dc.date.accessioned 2019-09-10T02:39:20Z
dc.date.available 2019-09-10T02:39:20Z
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/view/7417
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/21747
dc.description Setiap orang tua pasti ingin memiliki anak yang lahir dalam keadaan yang normal dan sehat baik secara fisik dan secara psikis. Namun, harapan itu akan menjadi berubah ketika anak yang dilahirkan berbeda dengan anak yang lainnya yaitu anak autisme. Tentu saja orang tua akan merasakan kecewa ketika mengetahui  bahwa mereka memiliki anak yang tidak sesuai dengan harapan mereka. Berdasarkan hasil wawancara didapat sebagian besar orang tua anak autisme di Rumah Sakit Al-Islam Bandung ada yang dapat melihat diri mereka secara positif walaupun mereka memiliki anak autisme. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui keeratan hubungan antara dukungan sosial dengan self concept pada orang tua anak autis di Rumah Sakit Al-Islam Bandung. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 30 orang tua yang memiliki anak autis. Pengumpulan data dalam penelitian ini adalah menggunakan kuesioner mengenai dukungan sosial dan self concept berdasarkan teori Sarafino (2002) dan Calhoun & Acocella (1990). Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan positif yang cukup erat antara dukungan sosial dengan self concept (Rs = 0,557) artinya semakin tinggi dukungan sosial maka semakin semakin positif self concept yang dimiliki oleh orang tua anak autisme. 
dc.format application/pdf
dc.language ind
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/view/7417/pdf
dc.rights Copyright (c) 2017 Prosiding Psikologi
dc.source Prosiding Psikologi; Vol 3, No 2, Prosiding Psikologi (Agustus, 2017); 576-582
dc.source Prosiding Psikologi; Vol 3, No 2, Prosiding Psikologi (Agustus, 2017); 576-582
dc.source 2460-6448
dc.subject
dc.subject dukungan sosial, self concept, dan orang tua anak autisme
dc.title Hubungan Antara Dukungan Sosial Keluarga dengan Konsep Diri Pada Orang Tua Anak Autisme di Rumah Sakit Al-Islam Bandung
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

  • Sp - Psikologi [970]
    Koleksi skripsi ringkas dalam format artikel Fakultas Psikologi

Show simple item record

Search Unisba Repository


Browse

My Account