Universitas Islam Bandung Repository

Studi Deskriptif Mengenai Cinta pada Wanita yang Melakukan Online Dating Tanpa Pertemuan

Show simple item record

dc.contributor Fakultas Psikologi
dc.creator Qodariah, Latifah Fajrin
dc.creator Nawangsih, Endah
dc.date 2020-01-26
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/view/20669
dc.identifier 10.29313/.v0i0.20669
dc.description Abstract. Humans will start looking for a love partner in their lives. In this era, the search for a partner can be done the wrong way just by using          online media such as applications that provide online dating features. Even today, online dating activities are becoming more widely used in finding a partner than in the face-to-face method as before. In this study, online dating conducted by early adult women can run for years without any face-to-face meeting. Meanwhile, in dating relationships must involve three components in love, namely intimacy, passion and commitment. The research method used was a quantitative descriptive study and data sources obtained from questionnaires that were omitted for 12 subjects who met the requirements. The variable in this research is love which consists of three components that can be collected namely intimacy, desire, and commitment. The sampling technique used is snowball sampling. The research data was taken using a love triangle scale consisting of 45 items. Based on the results of the data obtained, the description of love in adult women who go online dating without this meeting has a score of 101.5 for the intimacy component, 90.17 in the passion component and 104, 416 in the commitment component so that love romance can be ignored.Keywords: love, women, online datingAbstrak. Manusia akan mulai mencari pasangan cinta dalam hidupnya. Diera ini, pencarian  pasangan cinta dapat dilakukan dengan banyak cara salah satunya dengan memanfaatkan media online seperti aplikasi yang memberikan fiture kencan secara online. Bahkan saat ini, kegiatan online dating menjadi sangat banyak digunakan dalam mencari pasangan dibandingkan cara bertatap muka seperti dahulu. Dalam penelitian ini, online dating yang dilakukan oleh wanita dewasa awal dapat berjalan bertahun – tahun lamanya tanpa adanya pertemuan tatap muka secara langsung. Sedangkan, dalam hubungan berpacaran harus melibatkan ketiga komponen dalam cinta yaitu keintiman, gairah dan komitmen. Metode penelitian yang digunakan adalah studi deskriptif kuantitatif dan sumber data yang didapatkan berupa kuisioner yang telah disebar kepada 12 orang subjek yang memenuhi kriteria. Variabel dalam penelitian adalah love  yang terdiri dari tiga komponen yang dapat diukur yaitu intimacy, passion, dan commitment. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah snowball sampling. Data penelitian diambil menggunakan triangular love scale terdiri dari 45 item. Berdasarkan hasil data yang didapatkan, gambaran cinta pada wanita dewasa   yang melakukan online dating tanpa pertemuan ini memiliki nilai skor 101,5 untuk komponen intimacy, 90,17 pada komponen passion dan 104, 416 pada komponen commitment sehingga dapat disimpulkan bahwa jenis cinta yang dirasakan adalah Fatuous love.Kata kunci : love, wanita, online dating 
dc.format application/pdf
dc.language eng
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/view/20669/pdf
dc.rights Copyright (c) 2020 Prosiding Psikologi
dc.source Prosiding Psikologi; Vol 6, No 1, Prosiding Psikologi (Februari, 2020); 57-61
dc.source Prosiding Psikologi; Vol 6, No 1, Prosiding Psikologi (Februari, 2020); 57-61
dc.source 2460-6448
dc.source 10.29313/.v0i0
dc.subject Psikologi
dc.subject love, wanita, online dating
dc.title Studi Deskriptif Mengenai Cinta pada Wanita yang Melakukan Online Dating Tanpa Pertemuan
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type kualitatif


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

  • Sp - Psikologi [970]
    Koleksi skripsi ringkas dalam format artikel Fakultas Psikologi

Show simple item record

Search Unisba Repository


Browse

My Account