Universitas Islam Bandung Repository

Isolasi dan Karakterisasi Senyawa Alkaloid dari Cacing Tanah (Lumbricus rubellus Hoffmeister)

Show simple item record

dc.contributor
dc.creator Deri, Inda Rahayu
dc.creator Yuliawati, Kiki Mulkiya
dc.creator Sadiyah, Esti Rachmawati
dc.date 2015-08-13
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/farmasi/article/view/1976
dc.description Dalam penelitian ini, telah dilakukan isolasi dan karakterisasi senyawa alkaloid dari cacing tanah (Lumbricus rubellus Hoffmeister). Ekstraksi dilakukan dengan metode maserasi menggunakan pelarut air. Fraksinasi dilakukan dengan cara Ekstraksi Cair-Cair menghasilkan fraksi n-heksan, etil asetat, dan air. Pemantauan fraksi dilakukan secara kromatografi lapis tipis (KLT) menggunakan fase diam silika GF254 dengan fase gerak kloroform:metanol (3:7). Fraksi yang positif terhadap penampak bercak Dragendorff adalah fraksi etil asetat. Fraksi etil asetat kemudian difraksinasi kembali menggunakan metode Kromatografi Cair Vakum dengan fase diam silika gel H 60 dan fase gerak n-heksan, etil asetat dan metanol. Subfraksi dipantau kembali dengan metode KLT. Fraksi terpilih (fraksi 9) dimurnikan dengan KLT-preparatif menggunakan fase diam silika gel GF254 dan fase gerak kloroform:metanol (7:1) sehingga diperoleh isolat. Uji kemurnian isolat menggunakan KLT pengembangan tunggal dan 2 dimensi menunjukkan 1 bercak. Karakterisasi isolat menggunakan penampak bercak Dragendorff menunjukkan positif alkaloid. Karakterisasi dengan spektrofotometer UV-Sinar Tampak menunjukkan isolat memiliki gugus kromofor dengan serapan pada λmaks 309 nm.
dc.format application/pdf
dc.language ind
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/farmasi/article/view/1976/pdf
dc.source Prosiding Farmasi; Vol 1, No 2, Prosiding Farmasi (Agustus, 2015); 435-443
dc.source Prosiding Farmasi; Vol 1, No 2, Prosiding Farmasi (Agustus, 2015); 435-443
dc.source 2460-6472
dc.subject
dc.subject
dc.title Isolasi dan Karakterisasi Senyawa Alkaloid dari Cacing Tanah (Lumbricus rubellus Hoffmeister)
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Unisba Repository


Browse

My Account