Universitas Islam Bandung Repository

Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Bank Sebelum dan Sesudah Penerapan Internet Banking Menggunakan Metode Risk Adjusted Return On Capital

Show simple item record

dc.contributor.author Milatina, Silmi
dc.date.accessioned 2016-03-29T15:00:08Z
dc.date.available 2016-03-29T15:00:08Z
dc.date.issued 2016
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/3243
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja keuangan Bank sebelum penerapan internet banking, kinerja keuangan Bank sesudah penerapan internet banking dan apakah terdapat perbedaan antara sebelum dan sesudah penerapan internet banking pada 10 bank umum konvensional di Indonesia yang memiliki internet banking (< 2010) . Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif verifikatif dengan dua buah variabel bebas yaitu rata-rata kinerja keuangan sebelum internet banking (X1) dan rata-rata kinerja keuangan sesudah penerapan internet banking (X2). Data yang digunakan adalah data sekunder dan analisis verifikatifnya menggunakan uji normalitas data kolmogorov smirnov dan uji T dengan tingkat signifikansi 5%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara analisis deskriptif rata-rata RAROC pada Bukopin, BCA, CIMB Niaga, Ekonomi Raharja, BII dan Mega mengalami peningkatan setelah internet banking diterapkan, namun pada BNI, Mandiri, OCBCdan Panin terjadi penurunan RAROC sesudah internet banking diterapkan. Secara analisis verifikatif pada 10 sampel menunjukkan bahwa Ho dite Artinya tidak terdapat perbedaan kinerja keuangan pada sebelum dan sesudah penerapan internet banking. en_US
dc.description.sponsorship Dr.H.Dikdik Tandika.SE.,M.,Sc en_US
dc.publisher Fakultas Ekonomi dan Bisnis (UNISBA) en_US
dc.subject Internet Banking, Kinerja Keuangan, RAROC en_US
dc.title Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Bank Sebelum dan Sesudah Penerapan Internet Banking Menggunakan Metode Risk Adjusted Return On Capital en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Unisba Repository


Browse

My Account