Universitas Islam Bandung Repository

Studi Deskriptif Tentang Komitmen Beragama Islam Jamaah Marketing PT Arminareka Perdana Majalengka

Show simple item record

dc.contributor
dc.contributor
dc.creator Rachman, Adhitya
dc.creator Kahfi, Agus Sofyandi
dc.date 2016-08-11
dc.date.accessioned 2019-09-10T02:19:58Z
dc.date.available 2019-09-10T02:19:58Z
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/view/4276
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/21362
dc.description Abstract. Arminareka Perdana Majalengka is a branch of marketing of PT Arminareka Perdana which umrah and Hajj services. Jamaah marketing is a division within the company that is in charge of finding the new jamaah. Arminareka Perdana Majalengka has policies in new jamaah get up to help people in the new supplement documents the purposes of umrah and Hajj. The working environment in the Arminareka created with the Islamic values. The training that was provided to any Islamic value. It can form a personal islamic religious commitment. So that jamaah can shape the marketing has honesty and a sense of wanting to help a high against anyone else. In the service, jamaah marketing using polite speech. When throwing a OPP (open plan presentation) jamaah marketing not wearing clothes and exces accessories. However, it still there marketing who have low degrees of Muslim commitment. This is indicated by the presence of people who are choosing their marketing in offering services, decrease in the implementation of the rituals of Hajj and umrah on. In the implementation of activities and rituals such as OPP (Open Plan Presentatioan), pilgrims marketing more chatting and playing a handphone. The goal in this study was to describe the commitment of jamaah  marketing of PT Arminareka Perdana Majalengka. The subject in this study amounted to 8 people. Validity test using construct validity in a way unused try out on the population and the rejected items, is discarded. Islamic religious commitment measurement used by scale refers to the theory of the Glock & Stark and then modified by Agus Sofyandi Kahfi, based on the results of the calculation obtained the degree of islamic religious commitment is 87.5% or seven people with high degree and 12.5% or one person with diverse degrees of islamic religious commitment. Abstrak. Arminareka Perdana Majalengka merupakan cabang marketing dari PT. Arminareka Perdana yang bergerak dalam bidang pelayanan jasa umrah dan haji. Jamaah marketing merupakan sebuah divisi dalam perusahaan ini yang bertugas mencari jamaah baru. Arminareka Perdana Majalengka memiliki kebijakan dalam mendapatkan jamaah baru sampai dengan membantu jamaah baru dalam melengkapi dokumen keperluan umrah dan haji. Lingkungan kerja yang terdapat pada Arminareka Majalengka dibuat dengan nilai keislaman. Pelatihan yang diberikan pun memiliki nilai keislaman. Hal tersebut dapat membentuk pribadi yang memiliki komitmen beragama islam. Sehingga dapat membentuk jamaah marketing memiliki kejujuran dan rasa ingin menolong yang tinggi terhadap orang lain. Dalam melayani, jamaah marketing menggunakan tutur kata yang sopan. Ketika dilakukan OPP jamaah marketing tidak mengenakan pakaian dan aksesoris yang berlebihan. Namun meski demikian masih terdapat jamaah marketing yang memiliki derajat komitmen beragama islam yang rendah. hal ini ditunjukan dengan adanya jamaah marketing di Majalengka yang memilih-milih dalam menawarkan jasa, menurunnya pelaksanaan syiar mengenai umrah dan haji. Dalam pelaksanaan kegiatan syiar seperti OPP (Open Plan Presentatioan), jamaah marketing lebih banyak mengobrol dan memainkan handphone. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk menggambarkan komitmen beragama islam jamaah marketing pt Arminareka Perdana Majalengka.  Subjek dalam penelitian ini berjumlah 8 orang. Uji validitas menggunakan validitas construct dengan cara try out terpakai pada populasi dan item yang di tolak, di buang. Alat ukur komitmen beragama Islam yang digunakan berbentuk skala yang mengacu pada teori Glock and Strak yang telah dimodifikasi oleh Agus Sofyandi Kahfi, Berdasarkan hasil perhitungan diperoleh derajat komitmen beragama islam yang tinggi sebesar 87,5% atau sebanyak tujuh orang dan 12,5% atau satu orang dengan derajat komitmen beragam islam rendah.
dc.description Arminareka Perdana Majalengka merupakan cabang marketing dari PT. Arminareka Perdana yang bergerak dalam bidang pelayanan jasa umrah dan haji. Jamaah marketing merupakan sebuah divisi dalam perusahaan ini yang bertugas mencari jamaah baru. Arminareka Perdana Majalengka memiliki kebijakan dalam mendapatkan jamaah baru sampai dengan membantu jamaah baru dalam melengkapi dokumen keperluan umrah dan haji. Lingkungan kerja yang terdapat pada Arminareka Majalengka dibuat dengan nilai keislaman. Pelatihan yang diberikan pun memiliki nilai keislaman. Hal tersebut dapat membentuk pribadi yang memiliki komitmen beragama islam. Sehingga dapat membentuk jamaah marketing memiliki kejujuran dan rasa ingin menolong yang tinggi terhadap orang lain. Dalam melayani, jamaah marketing menggunakan tutur kata yang sopan. Ketika dilakukan OPP jamaah marketing tidak mengenakan pakaian dan aksesoris yang berlebihan. Namun meski demikian masih terdapat jamaah marketing yang memiliki derajat komitmen beragama islam yang rendah. hal ini ditunjukan dengan adanya jamaah marketing di Majalengka yang memilih-milih dalam menawarkan jasa, menurunnya pelaksanaan syiar mengenai umrah dan haji. Dalam pelaksanaan kegiatan syiar seperti OPP (Open Plan Presentatioan), jamaah marketing lebih banyak mengobrol dan memainkan handphone. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk menggambarkan komitmen beragama islam jamaah marketing pt Arminareka Perdana Majalengka.  Subjek dalam penelitian ini berjumlah 8 orang. Uji validitas menggunakan validitas construct dengan cara try out terpakai pada populasi dan item yang di tolak, di buang. Alat ukur komitmen beragama Islam yang digunakan berbentuk skala yang mengacu pada teori Glock and Strak yang telah dimodifikasi oleh Agus Sofyandi Kahfi, Berdasarkan hasil perhitungan diperoleh derajat komitmen beragama islam yang tinggi sebesar 87,5% atau sebanyak tujuh orang dan 12,5% atau satu orang dengan derajat komitmen beragam islam rendah.
dc.format application/pdf
dc.language ind
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/view/4276/pdf
dc.rights Copyright (c) 2016 Prosiding Psikologi
dc.source Prosiding Psikologi; Vol 2, No 2, Prosiding Psikologi (Agustus, 2016); 840-844
dc.source Prosiding Psikologi; Vol 2, No 2, Prosiding Psikologi (Agustus, 2016); 840-844
dc.source 2460-6448
dc.subject Proceedings of Psychology
dc.subject Jamaah Marketing, Islamic Religious Commitment
dc.subject Psikologi; Islam; Industri
dc.subject Jamaah Marketing, Komitmen Beragama Islam
dc.title Studi Deskriptif Tentang Komitmen Beragama Islam Jamaah Marketing PT Arminareka Perdana Majalengka
dc.title Studi Deskriptif Tentang Komitmen Beragama Islam Jamaah Marketing PT Arminareka Perdana Majalengka
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type Descriptive Study
dc.type Studi Deskriptif


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

  • Sp - Psikologi [970]
    Koleksi skripsi ringkas dalam format artikel Fakultas Psikologi

Show simple item record

Search Unisba Repository


Advanced Search

Browse

My Account