Universitas Islam Bandung Repository

Penerapan Promosi dalam Memasarkan Wisata Baduy

Show simple item record

dc.contributor Fakultas Ilmu Komunikasi
dc.creator Kania, Nisa
dc.creator Ratnasari, Anne
dc.date 2018-01-26
dc.date.accessioned 2019-09-12T05:42:46Z
dc.date.available 2019-09-12T05:42:46Z
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/mankom/article/view/9729
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/24083
dc.description Abstract. This research entitled "Implementation of Promotion in Marketing of Baduy Tourism". In marketing products Baduy tourism services, Tourism Office Lebak District marketing mix activities and promotion mix. The purpose of this study is to find out how the marketing mix program in marketing Baduy tourism, to find out how the application of promotion mix in marketing Baduy tourism, and to know why using social media in marketing Baduy tourism. The methodology used in this research is qualitative research method with case study approach. Data collection techniques are by using interviews, observation, literature study and documents. Data analysis is done through the stages of data collection, data reduction, data presentation and conclusion. The data validity check is done by triangulation of source and data. And the result of this research is the physical environment at Baduy Tour there are condition around which consist of music that comes from habit of Baduy people who play Angklung Buhun, waste management not to produce odor, color from Baduy tourism that can not be changed because of knocking custom. layout and funsionalitas which is managed by Baduy Tourism Agency only limited from outside the tourism Baduy only, then giving a sign to make it easier for tourists to understand the rules and directions in Baduy tourism. for the implementation of promotion, Tourism Office of Lebak District uses 5 forms, namely advertising advertorial through newspapers and tv, leaflets, banners, publicity, and events. Social media has the advantage, wide reach, become a means of publicity, reduce promotional costs, minimize power and easy digunakn also accessed. The use of social media is more effective and efficient because the Lebak Regency Tourism Office has no more budget for promotion by using national media and see the phenoma of social media usage that has become public consumption because of its easy use and reach wide scope, even to the whole world.Keywords: Implementation of promotion, Market, Baduy Tour Abstrak. Penelitian ini berjudul “Penerapan Promosi dalam Memasarkan Wisata Baduy”. Dalam memasarkan produk jasa wisata Baduy, Dinas Pariwisata Kabupaten Lebak melakukan kegiatan marketing mix dan bauran promosi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana program marketing mix dalam memasarkan wisata Baduy, untuk mengetahui bagaimana penerapan bauran promosi dalam memasarkan wisata Baduy, dan untuk mengetahui mengapa menggunakan media sosial dalam memasarkan wisata Baduy. Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Tehnik pengumpulan data yaitu dengan menggunakan wawancara, observasi, studi kepustakaan dan dokumen. Analisis data dilakukan melalui tahap-tahap pengumpulan data, reduksi data, sajian data dan penarikan kesimpulan. Pemeriksaan keabsahan data dilakukan dengan triangulasi sumber dan data. Dan hasil penelitian ini yaitu lingkungan fisik pada Wisata Baduy terdapat kondisi sekitar yang terdiri dari musik yang berasal dari kebiasaan warga Baduy yang memainkan Angklung Buhun, pengelolaan sampah agar tidak menghasilkan bau tak sedap, warna dari wisata Baduy yang tak dapat di ubah karena terbentur adat. tata letak dan funsionalitas yang di kelola oleh Dinas Pariwisata Baduy hanya sebatas dari luar wisata Baduy saja, kemudian pemberian tanda agar mempermudah wisatawan memahami aturan dan petunjuk di wisata Baduy. untuk penerapan promosi, Dinas Pariwisata Kanupaten Lebak menggunakan 5 bentuk, yaitu periklanan advertorial melalui koran dan tv, leaflet, spanduk, publisitas, dan events. Media sosial memiliki keuntungan, jangkauan yang luas, menjadi sarana publisitas, mengurangi biaya promosi, meminimalisir tenaga dan mudah digunakn juga diakses. Penggunaan media sosial lebih efektif dan efisien karena Dinas Pariwisata Kabupaten Lebak tidak punya anggaran lebih untuk promosi dengan menggunakan media berskala nasional dan melihat fenoma penggunaan media sosial yang sudah mejadi konsumsi publik karena penggunaannya yang mudah dan menjangkau cakupan luas, bahkan sampai keseluruh dunia.Kata kunci : Penerapan promosi, Memasarkan, Wisata Baduy  
dc.format application/pdf
dc.language eng
dc.publisher Prosiding Manajemen Komunikasi
dc.publisher Prosiding Manajemen Komunikasi
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/mankom/article/view/9729/pdf
dc.rights Copyright (c) 2018 Prosiding Manajemen Komunikasi
dc.source Prosiding Manajemen Komunikasi; Vol 4, No 1, Prosiding Manajemen Komunikasi (Februari, 2018); 153-159
dc.source Prosiding Manajemen Komunikasi; Vol 4, No 1, Prosiding Manajemen Komunikasi (Februari, 2018); 153-159
dc.source 2460-6537
dc.subject Manajemen Komunikasi
dc.subject Penerapan promosi, Memasarkan, Wisata Baduy
dc.title Penerapan Promosi dalam Memasarkan Wisata Baduy
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type Kualitatif


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

  • Sp - Manajemen Komunikasi [680]
    Koleksi skripsi ringkas dalam format artikel Fakultas Komunikasi Konsentrasi Manajemen Komunikasi

Show simple item record

Search Unisba Repository


Advanced Search

Browse

My Account