Universitas Islam Bandung Repository

Analisis Penerapan Target Costing dalam Kaitannya dengan Efisiensi Biaya Produksi

Show simple item record

dc.contributor
dc.contributor
dc.creator Ardianti, Melani
dc.creator Lestari, Rini
dc.creator Fitriah, Epi
dc.date 2016-08-15
dc.date.accessioned 2019-09-12T07:05:02Z
dc.date.available 2019-09-12T07:05:02Z
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/akuntansi/article/view/5102
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/24747
dc.description Abstract. The existence of competition in a globalized world requires companies to have the ability to survive. The capabilities of the company can be a tool to survive if it can take advantages as much as possible. One way that companies can survive is to notice cost efficiency.Target costing is planning products to provide customer satisfaction by setting a target cost as standard cost. This study aims to determine the application of target costing analysis in improving the achievement of production cost efficiency.The research methods used in this research is a case study with descriptive analysis approach. Data used in the form of primary data through questionnaires distributed to respondents. By using purposive sampling technique, the sample used in this study were as many as 60 employees of PT FoximasMandiri.The results showed that the application of Target Costing InFoximas PT Mandiri included in the category quite well this is because the organizers always try to do the efficiency of the production process costs. Production costs efficiency included in either category, although still not optimal. Application of target costing in relation to the cost efficiency of production shows that the better implementation of target costing, the cost of production becomes more efficient, while the worse adoption of target costing, the Production Cost efficiency decreases.Abstrak. Adanya persaingan usaha di era globalisasi ini menuntut perusahaan agar memiliki kemampuan dalam bertahan. Kemampuan yang dimiliki perusahaan tersebut dapat menjadi alat untuk bertahan jika dapat memanfaatkan semaksimal mungkin. Salah satu cara agar perusahaan dapat bertahan adalah memperhatikan efisiensi biayanya. Target costing adalah perencanaan produk untuk memberikan kepuasan customer dengan menetapkan cost target sebagai biaya standar. Penelitian ini bertujuan Untuk mengetahui analisis penerapan target costing dalam meningkatkan pencapaian efisiensi biaya produksi. Penelitian ini bertujuan Untuk mengetahui analisis penerapan target costing dalam meningkatkan pencapaian efisiensi biaya produksi. metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kasus dengan pendekatan deskriptif analisis. Data yang digunakan berupa data primer melalui kuesioner yang dibagikan kepada responden. Dengan menggunakan teknik sampling purposive, sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebanyak 60 karyawan PT Foximas Mandiri. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Penerapan Target Costing Pada PT Foximas Mandiri termasuk dalam kategori cukup baik hal ini dikarenakan pihak penyelenggara selalu berusaha melakukan efisiensi terhadap biaya proses produksi. Efisiensi biaya produksi termasuk dalam kategori baik meskipun masih belum optimal. Penerapan target costing dalam kaitannya dengan efisiensi biaya produksi menunjukkan bahwa semakin baik penerapan target costing maka biaya produksi menjadi semakin efisien sedangkan semakin buruk penerapan target costing maka Efisiensi Biaya Produksi semakin menurun.
dc.description Adanya persaingan usaha di era globalisasi ini menuntut perusahaan agar memiliki kemampuan dalam bertahan. Kemampuan yang dimiliki perusahaan tersebut dapat menjadi alat untuk bertahan jika dapat memanfaatkan semaksimal mungkin. Salah satu cara agar perusahaan dapat bertahan adalah memperhatikan efisiensi biayanya. Target costing adalah perencanaan produk untuk memberikan kepuasan customer dengan menetapkan cost target sebagai biaya standar. Penelitian ini bertujuan Untuk mengetahui analisis penerapan target costing dalam meningkatkan pencapaian efisiensi biaya produksi. Penelitian ini bertujuan Untuk mengetahui analisis penerapan target costing dalam meningkatkan pencapaian efisiensi biaya produksi. metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kasus dengan pendekatan deskriptif analisis. Data yang digunakan berupa data primer melalui kuesioner yang dibagikan kepada responden. Dengan menggunakan teknik sampling purposive, sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebanyak 60 karyawan PT Foximas Mandiri. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Penerapan Target Costing Pada PT Foximas Mandiri termasuk dalam kategori cukup baik hal ini dikarenakan pihak penyelenggara selalu berusaha melakukan efisiensi terhadap biaya proses produksi. Efisiensi biaya produksi termasuk dalam kategori baik meskipun masih belum optimal. Penerapan target costing dalam kaitannya dengan efisiensi biaya produksi menunjukkan bahwa semakin baik penerapan target costing maka biaya produksi menjadi semakin efisien sedangkan semakin buruk penerapan target costing maka Efisiensi Biaya Produksi semakin menurun.
dc.format application/pdf
dc.language ind
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/akuntansi/article/view/5102/pdf
dc.rights Copyright (c) 2016 Prosiding Akuntansi
dc.source Prosiding Akuntansi; Vol 2, No 2, Prosiding Akuntansi (Agustus, 2016); 776-779
dc.source Prosiding Akuntansi; Vol 2, No 2, Prosiding Akuntansi (Agustus, 2016); 776-779
dc.source 2460-6561
dc.subject Proceedings of Accounting
dc.subject Target Costing, Production Cost Efficiencies, The Descriptive Analysis
dc.subject Akuntansi
dc.subject Target Costing, Efisiensi Biaya Produksi, Analisis Deskriptif
dc.title Analisis Penerapan Target Costing dalam Kaitannya dengan Efisiensi Biaya Produksi
dc.title Analisis Penerapan Target Costing dalam Kaitannya dengan Efisiensi Biaya Produksi
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type Qualitative
dc.type Kuntitatif


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Unisba Repository


Advanced Search

Browse

My Account