Universitas Islam Bandung Repository

ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS DENGAN MENGGUNAKAN METODE STATISTICAL QUALITY CONTROL (SQC) PRODUK SEPATU PRIA UNTUK MEMINIMUMKAN PRODUK CACAT (STUDI KASUS CV.VALENTINO SHOES KABUPATEN BANDUNG)

Show simple item record

dc.contributor
dc.creator Astriyani, Dewi
dc.creator Aspiranti, Tasya
dc.creator Koesdiningsih, Nining
dc.date 2015-08-11
dc.date.accessioned 2019-09-13T04:14:25Z
dc.date.available 2019-09-13T04:14:25Z
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/manajemen/article/view/1839
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/25474
dc.description CV.Valentino Shoes merupakan perusahaan yang memproduksi sepatu pria. Salah satu tantangan utama yang sering dihadapi perusahaan ini adalah proses produksi telah dilaksanakan dengan baik, namun realitasnya masalah produk cacat masih cukup tinggi bahkan cenderung meningkat Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memperoleh kajian tentang pelaksanaan pengendalian kualitas produk sepatu yang dilakukan oleh CV.Valentino Shoes dalam upaya meminimumkan produk cacat. Pengendalian kualitas menggunakan diagram pareto, peta kendali p dan diagram tulang ikan. Metode untuk pengolahan dan analisis data dilakukan dengan menggunakan metode Statistical Quality Control. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaksanaan pengendalian kualitas produk sepatu pria yang telah dilakukan oleh CV.Valentino Shoes dalam upaya meminimumkan produk cacat dilakukan atas bahan baku, proses produksi, dan produk jadi. Penerapan metode Statistical Quality Control tepat digunakan untuk pengendalian kualitas produk sepatu pria. Karakteristik kualitas atau jenis cacat paling banyak terjadi pada proses produksi pembuatan sepatu pria adalah pengeleman tidak sempurna. Pengendalian kualitas sepatu berdasarkan metoda kendali p masih dalam batas normal. Berdasarkan diagram sebab-akibat terdapat empat faktor penyebab permasalahan munculnya jenis cacat yaitu manusia, mesin, bahan baku, metode kerja dan lingkungan.  
dc.format application/pdf
dc.language ind
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/manajemen/article/view/1839/pdf
dc.source Prosiding Manajemen; Vol 1, No 2, Prosiding Manajemen (Agustus, 2015); 259-268
dc.source Prosiding Manajemen; Vol 1, No 2, Prosiding Manajemen (Agustus, 2015); 259-268
dc.source 2460-6545
dc.subject Manajemen Operasi
dc.subject Pengendalian kualitas dan Statistical Quality Control
dc.title ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS DENGAN MENGGUNAKAN METODE STATISTICAL QUALITY CONTROL (SQC) PRODUK SEPATU PRIA UNTUK MEMINIMUMKAN PRODUK CACAT (STUDI KASUS CV.VALENTINO SHOES KABUPATEN BANDUNG)
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Unisba Repository


Advanced Search

Browse

My Account