Universitas Islam Bandung Repository

Hubungan antara Karakteristik Pegawai Universitas Islam Bandung dengan Tingkat Pengetahuan Tentang Jaminan Kesehatan Nasional

Show simple item record

dc.contributor
dc.creator Fadhil, Muhamad
dc.creator Respati, Titik
dc.creator Akbar, M. Rizki
dc.date 2015-08-08
dc.date.accessioned 2019-09-13T05:58:30Z
dc.date.available 2019-09-13T05:58:30Z
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/dokter/article/view/1577
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/26184
dc.description Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) merupakan program baru dari pemerintah yang dilaksanakan mulai 1 Januari 2014. Program ini bertujuan untuk menjamin agar warga negaranya dapat memenuhi kebutuhan dasar hidup yang layak terutama kesehatan. tetapi pada kenyataannya program tersebut belum berjalan dengan baik. Kepesertaan dari program JKN dipengaruhi oleh beberapa faktor salah satunya dipengaruhi oleh faktor pengetahuan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat hubungan antara tingkat pendidikan dengan pengetahuan pegawai Universitas Islam Bandung (Unisba) mengenai JKN.      Penelitian ini menggunakan metode observasional dengan pendekatan crossectional, Subjek terdiri dari 120 responden dilingkungan Unisba. Pengambilan data menggunakan kuesioner yang berisi pertanyaan tentang JKN. Analisis statistic bivariat menggunakan Chi square. Hasil penelitian menunjukkan distribusi tingkat pengetahuan pegawai tentang JKN yang mempunyai kategori baik 40%, cukup 22,5%, sedangkan kurang 37,5%. Hubungan antara tingkat pengetahuan dengan jenis kelamin tidak bermakna dengan p=0,720, sedangkan usia, pendidikan, lama kerja dan sumber informasi menunjukkan hubungan yang bermakna dengan p=0,000. Disimpulkan terdapat hubungan antara usia, pendidikan, lama kerja dan sumber informasi dengan aspek manfaat, kewajiban dan prosedur dengan tingkat pengetahuan tentang Jaminan Kesehatan Nasional.
dc.format application/pdf
dc.language ind
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/dokter/article/view/1577/pdf
dc.source Prosiding Pendidikan Dokter; Vol 1, No 2, Prosiding Pendidikan Dokter (Agustus, 2015); 266-274
dc.source Prosiding Pendidikan Dokter; Vol 1, No 2, Prosiding Pendidikan Dokter (Agustus, 2015); 266-274
dc.source 2460-657X
dc.subject
dc.subject JKN, Karakteristik, Pegawai, Pengetahuan
dc.title Hubungan antara Karakteristik Pegawai Universitas Islam Bandung dengan Tingkat Pengetahuan Tentang Jaminan Kesehatan Nasional
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Unisba Repository


Advanced Search

Browse

My Account