Universitas Islam Bandung Repository

Pengaruh Warna Tempat Penampungan Air (TPA) terhadap Keberadaan Larva Aedes aegypti

Show simple item record

dc.contributor
dc.creator Avianto, Fadlurrahman Naufal
dc.creator Ismawati, Ismawati
dc.creator Rathomi, Hilmi Sulaiman
dc.date 2017-08-10
dc.date.accessioned 2019-09-13T05:58:39Z
dc.date.available 2019-09-13T05:58:39Z
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/dokter/article/view/8237
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/26296
dc.description Demam berdarah dengue (DBD) merupakan penyakit yang banyak ditemukan di wilayah tropis maupun subtropis, terutama Asia Tenggara. DBD menjadi masalah kesehatan masyarakat di Indonesia sejak tahun 1968 dan menyebar di 436 kabupaten/kota dan cenderung terus meningkat. Beberapa faktor mempengaruhi keberadaan jentik nyamuk Aedes aegypti, diantaranya suplai air, kelembaban, suhu, serta warna TPA. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh warna TPA terhadap keberadaan larva Aedes aegypti. Metode cohort observational dilakukan untuk melihat perilaku nyamuk Aedes aegypti dengan menempatkan nyamuk Aedes aegypti pada sangkar yang didalamnya terdapat 3 buah TPA dengan warna yang berbeda. Jumlah Sangkar yang digunakan adalah 3 buah pada setiap satu kali pengulangan penelitian dan dilakukan pengulangan sebanyak 3 kali secara paralel. Penelitian dilaksanakan bulan Maret – Juli 2017 di Laboratorium Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung. Hasil analisis menggunakan uji one-way ANOVA pada penelitan 1, 2, dan 3 menunjukkan terdapat pengaruh dari warna TPA terhadap keberadaan larva Aedes aegypti. Hasil yang didapatkan dari penghitungan post hoc pada penelitian 1,2, dan 3 bahwa TPA berwarna hitam dan hijau memiliki perbedaan yang bermakna dibandingkan TPA berwarna putih. Sementara diantara TPA berwarna hitam dan hijau tidak terdapat perbedaan yang  bermakna.
dc.format application/pdf
dc.language ind
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/dokter/article/view/8237/pdf
dc.rights Copyright (c) 2017 Prosiding Pendidikan Dokter
dc.source Prosiding Pendidikan Dokter; Vol 3, No 1, Prosiding Pendidikan Dokter (Agustus, 2017); 480-485
dc.source Prosiding Pendidikan Dokter; Vol 3, No 1, Prosiding Pendidikan Dokter (Agustus, 2017); 480-485
dc.source 2460-657X
dc.subject Kedokteran
dc.subject Aedes aegypti, Demam Berdarah dengue, Warna Tempat Penampungan Air
dc.title Pengaruh Warna Tempat Penampungan Air (TPA) terhadap Keberadaan Larva Aedes aegypti
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type Metode Cohort Observational


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Unisba Repository


Advanced Search

Browse

My Account