Universitas Islam Bandung Repository

Pendidikan Karakter Disiplin melalui Bercerita Menggunakan Media Pop Up Book untuk Usia 5-6 Tahun di Kober Ash Shoddiq

Show simple item record

dc.contributor Fakultas Psikologi
dc.creator Rohmah, Syahidah Nur
dc.creator Surana, Dedih
dc.creator Suhardini, Asep Dudi
dc.date 2020-01-26
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/paud/article/view/20458
dc.identifier 10.29313/.v0i0.20458
dc.description Abstract. This research is motivated by a problem found in Kober Ash Shoddiq group B namely the development of discipline which is still low. To improve the ability of discipline researchers used pop up book media through storytelling learning, one method that can be used as a method that can increase discipline in children. Subjects  in this study were group student in Kober Ash Shoddiq aged 5-6 years totaling 17 students. The data collected is the result of observation and documentation. The results of the study show that before being given action only 2 children who were in the very well developed category 7 chldren were in the develoving 5 children were in the development category according to expectations 3 children were in the undeveloped category. After being given an action using pop up book media, the results in cycle are 10 students starting to develop, 5 students who develop according to expectations, 2 students who develop very well.at the end cycle II, 4 students who developed according to expectations, and 3 students who developed very well. At the end of the third cycle which is starting to develop no longer found, 5 students who developed according to expectations, 12 students who developed very well. These improvements can be aimed at using pop up book media to help teachers n learning. PAUD teacher’s suggestion is to be able to use this method as one of the learning methods to improve discipline through storytelling using pop up book media.Keywords: Character Education, Discipline, Pop Up Book MediaAbstrak. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh permasalahan yang ditemukan di Kober Ash Shoddiq Kelompok B yaitu perkembangan disiplin yang masih rendah. Untuk meningkatkan kemampuan disiplin, maka peneliti menggunakan  media pop up book melalui pembelajaran bercerita, salah satu metode yang dapat digunakan sebagai  metode yang dapat meningkatkan disiplin  pada anak. Subjek dalam penelitian ini yaitu siswa kelompok B di Kober Ash Shoddiq yang usia 5-6 tahun berjumlah 17 siswa. Data yang terkumpul merupakan data hasil observasi dan dokumentasi. Hasil dari penelitian menunjukan bahwa sebelum diberikan tindakan hanya ada 2 anak yang berada pada kategori berkembang sangat baik ((BSB) , 7 orang anak berada pada kategori mulai berkembang (MB), 5 orang anak berada pada kategori berkembang seuai harapan (BSH), 3 orang anak berada pada kategori belum berkembang. Setelah diberikan tindakan menggunakan media pop up book maka hasil pada siklus I yaitu 10 orang siswa mulai berkembang , 5 orang siswa yang berkembang sesuai harapan, 2 orang siswa yang berkembang sangat baik. pada hasil akhir Siklus II,  4 siswa yang mulai berkembang, 10 siswa berkembamg sesuai harapan, dan 3 siswa yang berkembang sangat baik , pada akhir siklus III yaitu mulai berkembang sudah tidak ditemukan lagi, 5 orang siswa yang berkembang sesuai harapan , 12 orang siswa yang berkembang sangat baik. Peningkatan tersebut dapat ditujukan untuk kemampuan penggunaan media pop up book dapat membantu guru dalam pembelajaran. Saran bagi guru PAUD adalah agar dapat menggunakan metode ini sebagai salah satu metode pembelajaran untuk meningkatkan kemampuan disiplin melalui bercerita menggunakan media pop up book. Kata kunci : Pendidikan Karakter, Disiplin, Media Pop Up Book.      
dc.format application/pdf
dc.language eng
dc.publisher Universitas islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/paud/article/view/20458/pdf
dc.rights Copyright (c) 2020 Prosiding Pendidikan Guru PAUD
dc.source Prosiding Pendidikan Guru PAUD; Vol 6, No 1, Pendidikan Guru PAUD (Februari, 2020); 77-80
dc.source Prosiding Pendidikan Guru PAUD; Vol 6, No 1, Pendidikan Guru PAUD (Februari, 2020); 77-80
dc.source 2460-6421
dc.source 10.29313/.v0i0
dc.subject Psikologi
dc.subject Pendidikan Karakter, Disiplin, Media Pop Up Book.
dc.title Pendidikan Karakter Disiplin melalui Bercerita Menggunakan Media Pop Up Book untuk Usia 5-6 Tahun di Kober Ash Shoddiq
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type Kualitatif


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

  • Sp - PG PAUD [106]
    Koleksi skripsi ringkas dalam format artikel Program Studi Pendidikan Anak Usia Dini

Show simple item record

Search Unisba Repository


Advanced Search

Browse

My Account