Universitas Islam Bandung Repository

Pemetaan Masalah Dan Solusi Penanganan Pada Masalah Pembiayaan Mikro Pt Bank Bri Syariah Kc Bandung Citarum Dengan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP)

Show simple item record

dc.contributor.author Ulfah, Luthfiyyah
dc.date.accessioned 2023-01-09T07:41:49Z
dc.date.available 2023-01-09T07:41:49Z
dc.date.issued 2020
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/30720
dc.description.abstract Pembiayaan mikro pada bank BRI Syariah KC Bandung Citarum terdapat permasalahan yang disebabkan diantaranya ada dua kategori permasalahan. Penelitian ini menggunakan metode campuran (mixed methods research design) dan dianalisis menggunakan metode AHP (Analytic Hierarchy Process). Teknik pengumpulan yaitu dengan observasi, wawancara dan kuesioner. Sumber data dalam penelitian ini yaitu sumber data primer dan data sekunder. Aplikasi yang digunakan dalam pengolahan data ini menggunakan aplikasi expert choice. Hasil penelitian menunjukan (1) prioritas masalah pada faktor internal yaitu pada aspek analisa karyawan dengan bobot nilai 0,548 dan nilai inconsistency 0, faktor eksternal yaitu aspek peranan lembaga terkait dengan bobot nilai 0,384 dan nilai inconsistency 0,02 (2) prioritas solusi dalam aspek analisa karyawan karyawan dengan bobot nilai 0,427 dan nilai inconsistency 0. Aspek inisiasi awal didapatkan bobot nilai tinggi yaitu 0,373 dan nilai inconsistency 0,01 (3) Faktor eksternal dalam aspek kebijakan pemerintah didapatkan bobot nilai yaitu 0,426 dan nilai inconsistency 0,02 (4) Aspek peranan lembaga terkait bahwa didapatkan bobot nilai tinggi 0,634 dan inconsistency 0,02 (5) Aspek peningkatan manajerial didapatkan bobot nilai tinggi 0,510 dan inconsistency 0,01. (6) Aspek margin didapatkan bobot nilai 0,628 dan inconsistency 0,04. Nilai uji kendall w menunjukan tidak ada tren kesepakatan secara keseluruhan diantara responden. en_US
dc.publisher Prodi Hukum Ekonomi Syariah, Fakultas Syariah, Universitas Islam Bandung, en_US
dc.subject AHP, Masalah, Solusi, Aspek, Inconsistency. en_US
dc.title Pemetaan Masalah Dan Solusi Penanganan Pada Masalah Pembiayaan Mikro Pt Bank Bri Syariah Kc Bandung Citarum Dengan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Unisba Repository


Advanced Search

Browse

My Account