Universitas Islam Bandung Repository

Tinjauan Fikih Muamalah Terhadap Jual Beli Minuman Kemasan Menggunakan Vending Machine

Show simple item record

dc.contributor.author Putri, Shafira Disa
dc.date.accessioned 2023-01-17T03:35:08Z
dc.date.available 2023-01-17T03:35:08Z
dc.date.issued 2019
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/30743
dc.description.abstract Vending machine adalah sebuah mesin yang fungsinya sebagai alat penjual produk secara otomatis. Dalam fikih muamalah kegiatan jual beli mempunyai rukun dan syarat yang harus dipenuhi. Adanya vending machine, transaksi jual beli menjadi transaksi antara manusia dengan mesin. Rumusan masalahnya adalah bagaimana konsep jual beli menurut fikih muamalah, bagaimana praktik jual beli minuman kemasan menggunakan vending machine di Rumah Sakit Al-Islam Bandung, bagaimana tinjauan fikih muamalah terhadap jual beli minuman kemasan menggunakan vending machine di Rumah Sakit Al-Islam Bandung. Tujuan penelitiannya adalah mengetahui konsep jual beli menurut fikih muamalah, mengetahui praktik jual beli minuman kemasan menggunakan vending machine di Rumah Sakit Al-Islam Bandung, memahami tinjauan fikih muamalah pada jual beli minuman kemasan menggunakan vending machine. Metode penelitiannya adalah kualitatif. Sumber data penelitiannya adalah sumber data primer dari wawancara dengan pihak Rumah Sakit Al-Islam Bandung dan sumber data sekunder adalah dari studi literatur. Hasil penelitiannya adalah jual beli menurut fikih muamalah mempunyai rukun dan syarat yang harus dipenuhi, praktik jual beli menggunakan vending machine di Rumah Sakit Al-Islam Bandung tidak ada pihak yang dirugikan, dan jual beli ini diperbolehkan dalam Islam karena telah memenuhi rukun dan syaratnya, hal ini didukung oleh teori istihsan yang menyebutkan jual beli menggunakan vending machine dianggap lebih mempunyai sisi kebaikan. en_US
dc.publisher Prodi Hukum Ekonomi Syariah, Fakultas Syariah, Universitas Islam Bandung en_US
dc.subject Fikih Muamalah, Vending Machine en_US
dc.title Tinjauan Fikih Muamalah Terhadap Jual Beli Minuman Kemasan Menggunakan Vending Machine en_US
dc.title.alternative (Studi Kasus di Rumah Sakit Al-Islam Bandung) en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Unisba Repository


Advanced Search

Browse

My Account