Universitas Islam Bandung Repository

Representasi Pencitraan Polisi di Film Comic 8 Studi Kualitatif Dengan Menggunakan Analisis Semiotika John Fiske Mengenai Representasi Pencitraan Polisi Di Film Comic 8

Show simple item record

dc.contributor.author Faddli, Ilham Maizha
dc.date.accessioned 2016-04-23T09:09:59Z
dc.date.available 2016-04-23T09:09:59Z
dc.date.issued 2014
dc.identifier.uri
dc.description.abstract Pada film “Comic 8″ yang ditonjolkan pencitraan polisi diperankan (Nirina Zubir), sebagai AKP polisi yang menangani kasus perampokan Bank oleh 8 orang perampok. Di mana pada adegannya citra polisi yang ditonjolkan yaitu menciptakan strategi jitu untuk menangkap perampok, menyelamatkan masyarakat di bawah ancaman 8 perampok. Dalam film tersebut citra polisi ditonjolkan kepada khalayak sebagai penontonnya, di mana penonjolan tersebut sebagai bagian dari pembentukan citra polisi yang selama ini terbilang buruk di mata masyarakat. Pada kenyataannya, opini masyarakat menilai bahwa polisi tidak bisa mengayomi masyarakat, citra polisi buruk karena polisi sering memeras dan menilang pengendara motor dengan membayar sejumlah uang. Adapun potongan-potongan film pencitraan polisi yang akan di teliti di ambil dari scene 7, scene 14, scene 21, scene 32, scene 59, scene 62, scene 73, di mana potongan dari scene tersebut yang membahas mengenai pencitraan polisi pada film “Comic 8” yang lebih merepresentasikan mengenai pencitraan polisi pada film itu sendiri. Teori yang digunakan dalam penelitian ini teori umumnya yaitu menggunakan teori komunikasi massa. Adapun teori khusus yaitu analisis semiotika John Fiske berupa Realitas, Representasi, dan Ideologi. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dengan perspektif analisis semiotika John Fiske, yaitu metode yang melukiskan secara sistematis, faktual dan akurat mengenai data, sifat serta hubungan fenomena yang diteliti, dan kemudian dianalisis berdasarkan semiotika John Fiske. Teknik Pengumpulan data dilakukan dengan analisis teks dari potongan gambar film “Comic 8” sebagai data primer dan wawancara serta studi kepustakaan sebagai data sekunder. en_US
dc.description.sponsorship M. Rochim, S.Sos., M.Si. en_US
dc.publisher Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Islam Bandung Bandung (UNISBA) en_US
dc.subject Pencitraan Polisi, Realitas, Representasi, Ideologi film en_US
dc.title Representasi Pencitraan Polisi di Film Comic 8 Studi Kualitatif Dengan Menggunakan Analisis Semiotika John Fiske Mengenai Representasi Pencitraan Polisi Di Film Comic 8 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Unisba Repository


Advanced Search

Browse

My Account