Universitas Islam Bandung Repository

The Analysis of the Effects of CAR, ROA, ROE, NPF, FDR, NIM, and ROA on the payment of Zakat in Islamic Banks

Show simple item record

dc.contributor
dc.contributor
dc.creator Nurdiani, Filzah Arifah
dc.creator Fauziah, N. Eva
dc.creator Nurdin, Dan
dc.date 2016-02-17
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/hukum_ekonomi_syariah/article/view/2566
dc.description Islamic Banks is a financial institution whose business activities are adapted to the principles of Islamic law, namely the principle of sharing profits and losses or for the results (profit and loss sharing principle or PLS principle). In the form of a more operational, the metaphor of "mandate" can be lowered to the metaphor of "zakat" or reality that is in a metaphor with the charity organization. With this charity orientation, the company strives to achieve a rate of zakat payments are high, so the net profit is no longer a measure of corporate performance, but zakat be the size of the company's performance. Orientation to charity does not mean forgetting companies seek profit from an economic standpoint, but the achievement of maximum profit is the goal and the achievement of zakat is the ultimate destination. Thus, the authors formulate some issues such as how the level of Sharia Commercial Bank's financial performance, how the level of the payment of zakat Islamic Banks, and how to influence the financial performance against the payment of zakat Islamic Banks. This research was conducted by analyzing the quarterly financial report 6 Islamic Banks registered in Bank Indonesia for 5 years starting from 2010 to 2014. The method used in this research is descriptive analytical method that aims to describe the problem based on existing data and then analyze further then take a conclusion. Data analysis method used is the analysis of the trend of the financial statements to determine the level of financial performance and the level of payment of zakah, and multiple linear regression analysis to determine the effect of independent variables on the dependent variable. The results of this study indicate several things. (1) The level of financial performance is proxied by CAR, ROA, ROE, NPF, FDR, NIM and ROA tend to have fluctuating trend; (2) The rate of zakat payment Islamic Banks tend to increase during the study period; (3) Simultaneously, CAR, ROA, ROE, NPF, FDR, NIM and ROA significant effect on the payment of zakat Islamic Banks. Partially, variable CAR, ROA, NPF, FDR, NIM, and ROA does not affect the payment of zakat Islamic Banks while ROE significant affect on the payment of zakat Islamic Banks. The predicted level is 58%.
dc.description Bank Umum Syariah merupakan lembaga keuangan yang kegiatan usahanya disesuaikan dengan prinsip syariah Islam, yaitu prinsip pembagian keuntungan dan kerugian atau bagi hasil (profit and loss sharing principle atau PLS principle). Dalam bentuk lebih operasional, metafora “amanah” bisa diturunkan menjadi metafora “zakat” atau realitas organisasi yang dimetaforakan dengan zakat. Dengan orientasi zakat ini, perusahaan berusaha untuk mencapai angka pembayaran zakat yang tinggi, sehingga laba bersih tidak lagi menjadi ukuran kinerja perusahaan, melainkan zakat menjadi ukuran kinerja perusahaan. Orientasi pada zakat bukan berarti perusahaan melupakan mencari laba dari sisi ekonomi, tetapi pencapaian laba yang maksimal adalah sasaran dan pencapaian zakat adalah tujuan akhirnya. Dengan demikian, penulis merumuskan beberapa masalah diantaranya adalah bagaimana tingkat kinerja keuangan Bank Umum Syariah, bagaimana tingkat pembayaran zakat Bank Umum Syariah, dan bagaimana pengaruh kinerja keuangan terhadap pembayaran zakat Bank Umum Syariah.Penelitian ini dilakukan dengan melakukan analisis terhadap laporan keuangan triwulanan 6 Bank Umum Syariah yang terdaftar di Bank Indonesia selama 5 tahun mulai dari 2010 hingga 2014. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif analitis yang bertujuan untuk mendeskripsikan masalah berdasarkan data yang ada lalu menganalisa lebih lanjut kemudian mengambil suatu kesimpulan.  Metode analisis data yang digunakan adalah analisis tren laporan keuangan untuk mengetahui tingkat kinerja keuangan dan tingkat pembayaran zakat, dan analisis regresi linier berganda untuk mengetahui pengaruh variabel-variabel independen terhadap variabel dependen.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) Tingkat kinerja keuangan yang diproksikan dengan CAR, ROA, ROE, NPF, FDR, NIM, dan BOPO cenderung memiliki tren yang fluktuatif ; (2) Tingkat pembayaran zakat Bank Umum Syariah cenderung meningkat selama periode penelitian ; (3) Secara simultan, CAR, ROA, ROE, NPF, FDR, NIM, dan BOPO berpengaruh signifikan terhadap pembayaran zakat Bank Umum Syariah. Secara parsial, Variabel CAR, ROA, NPF, FDR, NIM, dan BOPO tidak berpengaruh terhadap pembayaran zakat Bank Umum Syariah sedangkan variabel ROE berpengaruh signifikan terhadap pembayaran zakat Bank Umum Syariah. Tingkat prediksi sebesar 58%. 
dc.language id
dc.publisher Prosiding Hukum Ekonomi Syariah
dc.publisher Prosiding Keuangan & Perbankan Syariah
dc.source Prosiding Hukum Ekonomi Syariah; Vol 2, No 1, Prosiding Hukum Ekonomi Syariah (Februari, 2016); 415-422
dc.source Prosiding Keuangan & Perbankan Syariah; Vol 2, No 1, Prosiding Hukum Ekonomi Syariah (Februari, 2016); 415-422
dc.source 2460-2159
dc.subject Proceedings of the Financial Institutions and Syariah Banking
dc.subject Islamic Banking, Financial Performance, Zakat Payment
dc.subject Keuangan dan Perbankan Syariah
dc.subject Bank Umum Syariah, Kinerja Keuangan, Pembayaran Zakat
dc.title The Analysis of the Effects of CAR, ROA, ROE, NPF, FDR, NIM, and ROA on the payment of Zakat in Islamic Banks
dc.title Analisis Pengaruh CAR, ROA, ROE, NPF, FDR, NIM, dan BOPO terhadap Pembayaran Zakat pada Bank Umum Syariah
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type Quantitative
dc.type Kuantitatif


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Unisba Repository


Advanced Search

Browse

My Account