Universitas Islam Bandung Repository

Representasi Brand Ambassador “Clozette.Co.Id” sebagai Website Icon Studi Kualitatif dengan Pendekatan Studi Kasus Mengenai Representasi Brand Ambassador Dalam Lifestyle Website “Clozette.Co.Id” sebagai Website Icon

Show simple item record

dc.contributor.author Ismi, Nandini Atika
dc.date.accessioned 2015-09-29T02:03:43Z
dc.date.available 2015-09-29T02:03:43Z
dc.date.issued 2015
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/709
dc.description.abstract Website clozette.co.id adalah website yang berinduk dengan website utama di Singapura, yang notabene merupakan negara dengan pengguna hijab sebagai kaum minoritas. Sedangkan, Indonesia termasuk negara dengan pemeluk agama Islam terbanyak dan pengguna hijab terbanyak, namun Indonesia juga memiliki banyak sekali penduduk yang tidak menggunakan hijab dan penduduk yang non-muslim. Namun, mengapa clozette.co.id mengangkat seorang Cassandra Dini, yg merupakan hijab fashion blogger? Selain itu, hampir seluruh brand ambassador dari clozette.co.id sebelumnya yang tidak menggunakan hijab. Peneliti ingin mencari tahu apa kelebihan yang dimiliki oleh seorang Cassandra Dini Prasasti sehingga mampu memenuhi kriteria yang dibutuhkan untuk menjadi salah satu brand ambassador dari sebuah website besar di Indonesia. Selain itu, apa saja yang dilakukan oleh Cassandra Dini selaku brand ambassador dalam merepresentasikan website Clozette Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif, dengan pendekatan studi kasus tipe intrinsik. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan subjek penelitian yaitu brand ambassador dari clozette.co.id, Cassandra Dini Prasasti, dan website clozette.co.id. Sedangkan objek dalam penelitian ini adalah brand ambassador clozette Indonesia. Data dalam penelitian diperoleh melalui cara melakukan observasi partisipatif, wawancara mendalam, dan dokumentasi. Hasil penelitian yang diperoleh oleh peneliti adalah Cassandra Dini melakukan representasi melalui akun media sosialnya, dengan caranya berpakaian, menggunakan hijab, berkomunikasi dengan para followers, dan lain sebagainya. en_US
dc.description.sponsorship M.E. Fuady. S.Sos., M.Si. en_US
dc.publisher Fakultas Ilmu Komunikasi (UNISBA) en_US
dc.subject Brand Ambassador, clozette.co.id, representasi en_US
dc.title Representasi Brand Ambassador “Clozette.Co.Id” sebagai Website Icon Studi Kualitatif dengan Pendekatan Studi Kasus Mengenai Representasi Brand Ambassador Dalam Lifestyle Website “Clozette.Co.Id” sebagai Website Icon en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Unisba Repository


Advanced Search

Browse

My Account