Universitas Islam Bandung Repository

Uji Aktivitas Antifungi Ekstrak dan Fraksi Daun Kecapi (Sandoricum koetja( Burm.f.) Merr ) terhadap Candida albicans

Show simple item record

dc.contributor
dc.contributor
dc.creator Mursyid, Agnes Maulida
dc.creator Yuliawati, Kiki Mulkiya
dc.creator Sadiyah, Esti Rachmawati
dc.date 2016-08-11
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/farmasi/article/view/4777
dc.description Abstract.Harp (Sandoricum koetjape (Burm.f.) Merr) is one of the traditional medicinal plants from the family Meliaceae, contains flavonoids, saponins and polyphenols which can be used as an antifungal. One of the diseases caused by Candida albicans is candidiasis. Harp plant, commonly used to treat the disease. This study aied to determine the antifungal activity of harp leaves (Sandoricum koetjape (Burm.f.) Merr) in inhibiting the growth of Candida albicans. The antifungal activity test of ethanol extract of harp leaves against Candida albicans was doing agar diffusion method with perforation in Saboraud Dextrose Agar (SDA) medium. The ethanol extract of harp leaves on the concentration of 15% gave antifungal activity that indicated with inhibition zone formed on agar plate. The fractination of ethanol extract was using liq-liq Extraction produce three fractions, i.e. n-hexane. Ethylacetate and water fraction. Ethylacetate fraction performed the higher antifungal activity followed by n-hexane fraction, ethanol extract and water fraction with inhibition zone performed as follow 23; 19,2; 18,2; and 13 mm. The compounds  on ethylacetate fraction was monitored by Thin Layer Chrom (TLC) method using H2SO4 10% as Fixer reagent.Abstrak.Kecapi (Sandoricum koetjape (Burm.f.) Merr) merupakan salah satu tanaman obat tradisional dari suku Meliaceae, mengandung senyawa flavonoid, saponin dan polifenol yang dapat digunakan sebagai antifungi. Salah satu penyakit yang disebabkan oleh Candida albicans yaitu Candidiasis. Tanaman kecapi di masyarakat, biasa digunakan untuk mengobati penyakit tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas antijamur daun kecapi (Sandoricum koetjape ( Burm.f.) Merr) dalam menghambat pertumbuhan Candida albicans. Uji aktivitas antifungi ekstrak etanol daun kecapi terhadap Candida albicans dilakukan dengan metode difusi agar dengan perforasi pada media Saboraud Dextrose Agar (SDA). Ekstrak etanol daun kecapi pada konsentrasi 15% memberikan aktivitas antifungi yang ditandai dengan membentuk zona hambat pada plat agar. Fraksinasi ekstrak etanol dilakukan secara Ekstraksi Cair-Cair (ECC). Aktivitas antifungi tertinggi ditunjukan oleh fraksi etilasetat sebesar (23 mm), diikuti oleh fraksi N-heksana sebesar (19,2 mm), ekstrak etanol sebesar (18,2 mm), dan fraksi air sebesar (13 mm). Kemudian dilakukan pemantauan komponen dalam fraksi etilasetat secara Kromatografi Lapis Tipis (KLT) menggunakan penampak bercak universal H2SO4 10% dalam methanol.
dc.description Kecapi (Sandoricum koetjape (Burm.f.) Merr) merupakan salah satu tanaman obat tradisional dari suku Meliaceae, mengandung senyawa flavonoid, saponin dan polifenol yang dapat digunakan sebagai antifungi. Salah satu penyakit yang disebabkan oleh Candida albicans yaitu Candidiasis. Tanaman kecapi di masyarakat, biasa digunakan untuk mengobati penyakit tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas antijamur daun kecapi (Sandoricum koetjape ( Burm.f.) Merr) dalam menghambat pertumbuhan Candida albicans. Uji aktivitas antifungi ekstrak etanol daun kecapi terhadap Candida albicans dilakukan dengan metode difusi agar dengan perforasi pada media Saboraud Dextrose Agar (SDA). Ekstrak etanol daun kecapi pada konsentrasi 15% memberikan aktivitas antifungi yang ditandai dengan membentuk zona hambat pada plat agar. Fraksinasi ekstrak etanol dilakukan secara Ekstraksi Cair-Cair (ECC). Aktivitas antifungi tertinggi ditunjukan oleh fraksi etilasetat sebesar (23 mm), diikuti oleh fraksi N-heksana sebesar (19,2 mm), ekstrak etanol sebesar (18,2 mm), dan fraksi air sebesar (13 mm). Kemudian dilakukan pemantauan komponen dalam fraksi etilasetat secara Kromatografi Lapis Tipis (KLT) menggunakan penampak bercak universal H2SO4 10% dalam methanol.
dc.format application/pdf
dc.language ind
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/farmasi/article/view/4777/pdf
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/farmasi/article/downloadSuppFile/4777/751
dc.rights Copyright (c) 2016 Prosiding Farmasi
dc.source Prosiding Farmasi; Vol 2, No 2, Prosiding Farmasi (Agustus, 2016); 803-810
dc.source Prosiding Farmasi; Vol 2, No 2, Prosiding Farmasi (Agustus, 2016); 803-810
dc.source 2460-6472
dc.subject
dc.subject
dc.subject Farmasi
dc.subject Daun Kecapi( Sandoricum koetjape ( Burm.f.) Merr ), Antijamur, Candida albicans.
dc.title Uji Aktivitas Antifungi Ekstrak dan Fraksi Daun Kecapi (Sandoricum koetja( Burm.f.) Merr ) terhadap Candida albicans
dc.title Uji Aktivitas Antifungi Ekstrak dan Fraksi Daun Kecapi (Sandoricum koetja( Burm.f.) Merr ) terhadap Candida albicans
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type
dc.type kuantitatif


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Unisba Repository


Advanced Search

Browse

My Account