Universitas Islam Bandung Repository

Studi Kontribusi Komitmen Organisasi Terhadap Disiplin Kerja Karyawan Produksi di PT. X

Show simple item record

dc.contributor
dc.creator Sylviana, Anisa
dc.creator Mubarak, Ali
dc.date 2017-08-10
dc.date.accessioned 2019-09-10T02:39:26Z
dc.date.available 2019-09-10T02:39:26Z
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/view/7707
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/21834
dc.description Bagian produksi merupakan bagian yang menjadi jantung perusahaan yang memiliki jumlah karyawan paling banyak dan melakukan proses pengerjaan paling lama. Karyawan sudah memiliki penghayatan yang positif terhadap fasilitas dan benefit yang diberikan perusahaan, namun karyawan masih menunjukan perilaku tidak disiplin dimana masih banyak karyawan yang melanggar peraturan, keluar saat jam kerja dan menyelesaikan pekerjaan dengan hasil yang tidak sempurna. Karyawan beranggapan bahwa hal-hal yang dilakukan bukan menjadi masalah karena tidak akan berdampak bagi perusahaan, karyawan juga tidak memiliki keinginan untuk berkontribusi dengan kegiatan yang di adakan perusahaan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar kontribusi komitmen organisasi terhadap disiplin kerja. Metoda yang digunakan adalah metoda kontribusi. Berdasarkan hasil pengolahan data, kontribusi komitmen organisasi terhadap disiplin kerja sebesar 76,22% dengan keeratan 0,873, artinya komitmen organisasi merupakan faktor yang sangat mempengaruhi disiplin kerja sebesar 76,22%, sisanya, disiplin kerja dipengaruhi oleh faktor lain. Aspek komitmen yang memberikan kontribusi terhadap disiplin kerja adalah aspek involvement sebesar 72,25% dengan keeratan 0,85, artinya aspek involvement yang mempengaruhi disiplin kerja sebesar 72,25%, sisanya disiplin kerja dipengaruhi oleh hal lain.
dc.format application/pdf
dc.language ind
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/psikologi/article/view/7707/pdf
dc.rights Copyright (c) 2017 Prosiding Psikologi
dc.source Prosiding Psikologi; Vol 3, No 2, Prosiding Psikologi (Agustus, 2017); 1043-1047
dc.source Prosiding Psikologi; Vol 3, No 2, Prosiding Psikologi (Agustus, 2017); 1043-1047
dc.source 2460-6448
dc.subject Psikologi Industri dan Organisasi
dc.subject Komitmen Organisasi, Disiplin Kerja
dc.title Studi Kontribusi Komitmen Organisasi Terhadap Disiplin Kerja Karyawan Produksi di PT. X
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type Kontribusi


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

  • Sp - Psikologi [970]
    Koleksi skripsi ringkas dalam format artikel Fakultas Psikologi

Show simple item record

Search Unisba Repository


Browse

My Account