Universitas Islam Bandung Repository

Perbedaan Tingkat Kecemasan Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung Tahun Ajaran 2016/2017 Antara Kurikulum 7 Semester dan 8 Semester

Show simple item record

dc.contributor
dc.creator Herliawan, Praluki
dc.creator Yulianto, Fajar Awalia
dc.creator Ibnusantosa, Raden Ganang
dc.date 2017-08-09
dc.date.accessioned 2019-09-13T05:58:46Z
dc.date.available 2019-09-13T05:58:46Z
dc.identifier http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/dokter/article/view/7035
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/26389
dc.description Kecemasan dapat terjadi pada setiap orang, termasuk mahasiswa. Mahasiswa kedokteran memiliki tingkat kecemasan yang tinggi karena beban belajar yang berat disertai jadwal kuliah yang padat. Kecemasan tidak hanya memengaruhi motorik dan visera, tetapi memengaruhi persepsi, belajar, dan berpikir. Pada mahasiswa kedokteran, gejala kecemasan dapat membawa pengaruh buruk, diantaranya performa akademik yang buruk, penyalahgunaan obat-obatan, dan bunuh diri  Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi perbedaan tingkat kecemasan antara mahasiswa. Penelitian ini merupakan deskriptif analitik dengan metode pengambilan secara potong lintang dan simple random sampling. Subjek penelitian adalah mahasiswa tingkat 2 dan tingkat 3 tahun ajaran 2016/2017, menggunakan instrument penelitian Hamilton Aanxiety Rating Scale (HARS). Hasil penelitian menunjukkan dari 50 mahasiswa, terdapat 40 orang mahasiswa yang tidak mengalami kecemasan (80%), 7 mahasiswa mengalami kecemasan ringan (14%), dan 3 mahasiswa yang mengalami kecemasan sedang (6%). Mahasiswa dengan kurikulum 8 semester yang mengalami kecemasan ringan sebanyak 2 orang, sementara yang mengalami kecemasan sedang sebanyak 2 orang. Mahasiswa dengan kurikulum 7 semester yang mengalami kecemasan ringan sebanyak 5 orang, sementara yang mengalami kecemasan sedang sebanyak 1 orang. 
dc.format application/pdf
dc.language ind
dc.publisher Universitas Islam Bandung
dc.relation http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/dokter/article/view/7035/pdf
dc.rights Copyright (c) 2017 Prosiding Pendidikan Dokter
dc.source Prosiding Pendidikan Dokter; Vol 3, No 1, Prosiding Pendidikan Dokter (Agustus, 2017); 102-108
dc.source Prosiding Pendidikan Dokter; Vol 3, No 1, Prosiding Pendidikan Dokter (Agustus, 2017); 102-108
dc.source 2460-657X
dc.subject Kedokteran
dc.subject Fakultas Kedokteran, HARS, Kecemasan, Mahasiswa Kedokteran, UNISBA
dc.title Perbedaan Tingkat Kecemasan Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Islam Bandung Tahun Ajaran 2016/2017 Antara Kurikulum 7 Semester dan 8 Semester
dc.type info:eu-repo/semantics/article
dc.type info:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.type Peer-reviewed Article
dc.type Deskriptif Analitik


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Unisba Repository


Browse

My Account